Tak Hadiri Sidang, James Rodriguez Malah Berpesta
Editor Bolanet | 15 Juli 2016 09:13
Maret silam, pemain Real Madrid dituding berkendara hingga kecepatan 200 kilometer per jam, hingga sempat dikejar oleh petugas polisi di Spanyol.
Kala itu sang pemain mengatakan bahwa ia memutuskan memacu kendaraannya dengan kencang, lantaran takut bakal jadi korban penculikan ketika melihat ada mobil yang mengejarnya. Namun alasan itu ditolak dan akhirnya James mendapat hukuman denda.
Pemain Kolombia harusnya menghadiri sidang di pengadilan Spanyol, namun ia justru absen dan terlihat merayakan ulang tahunnya yang ke-25 di Miami, menurut El Confidencial.
Baik sang pemain maupun pengacaranya tidak terlihat di pengadilan, dan akhirnya hakim memutuskan untuk menunda kasus tersebut hingga pemberitahuan lebih lanjut.
James sendiri mendapat denda 10.400 euro atas ulahnya pada Maret silam, atau tertinggi untuk pelanggaran sejenis. [initial]
Baca Juga:
(con/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
-
Ruben Neves Tertarik Gabung Real Madrid, tapi Florentino Perez Menolak
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:39
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








