Tertinggal 7 Poin, Madrid Belum Menyerah Kejar Barcelona
Editor Bolanet | 18 Februari 2016 17:06
Kendati tertinggal dengan jarak poin yang cukup lebar, Madrid enggan menyerah kepada Lionel Messi dkk dalam perburuan gelar juara La Liga pada musim ini.
Perburuan gelar juara belum berakhir. Masih ada banyak pertandingan ke depan, buka kapten Madrid, Sergio Ramos.
Tapi memang benar bahwa semuanya tergantung pada hasil dari Barcelona. Kami masih memiliki harapan bahwa kita bisa menang. Kami harus tetap fokus dan memastikan kami tidak kehilangan poin lagi untuk terus menekan Barcelona.
Sebelum mengejar Barcelona yang berada di puncak klasemen, Madrid juga mesti memikirkan Atletico Madrid yang saat ini masih berada di atas mereka. Terkait hal tersebut, Ramos berharap agar yang rival sekota tergelincir.
Atletico Madrid jelas masih di depan kami dalam perburuan gelar juga, jadi kami hanya bisa menunggu mereka untuk tergelincir. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06














