Theo Hernandez Akui Antusias Gabung Madrid
Rero Rivaldi | 2 Juni 2017 14:20
Bola.net - - Bek Atletico Madrid, Theo Hernandez, konon sudah mengatakan pada sahabatnya bahwa ia akan segera bergabung dengan Real Madrid.
Pemain belakang kelahiran Prancis itu menunjukkan penampilan apik selama dipinjamkan ke Deportivo Alaves dari Atletico musim lalu. Namun sepertinya ia takkan kembali ke Wanda Metropolitano musim depan.
Theo sempat dikabarkan sudah pergi ke Madrid untuk menjalani tes medis di sana dan dinyatakan lulus. Hanya saja, hingga kini masih belum ada pernyataan resmi.
Seorang kawan bek berusia 19 tahun, Sergio Castillo, yang belakangan menghabiskan waktu liburan bersama Theo di Marbella, kemudian mengatakan bahwa sang bek memang akan segera berseragam Madrid.
Tentu saja dia amat bahagia datang ke sana, itu seperti mimpi untuknya, tutur Castillo di El Larguero.
Tidak mudah untuk menerimanya, namun Marcelo datang ke sana di usia yang sama dengannya dan dia adalah contoh yang bagus. Semoga dia menjadi bintang di Madrid.
Terkait kontroversi Theo di timnas Prancis U-21, Castillo menambahkan: Dia tidak mendapatkan panggilan bahwa dia harus bersama tim ini dan ia baru tahu soal itu dari Internet, namun semuanya sudah selesai sekarang, tidak ada masalah.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
LATEST UPDATE
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







