Trezeguet Anggap Griezmann Bisa Samai Messi dan Ronaldo
Rero Rivaldi | 2 Mei 2017 14:40
Bola.net - - Antoine Griezmann belum lama ini mendapat dukungan untuk menjadi pemain terbaik dunia.
Manchester United sepertinya bakal terus mendekati Griezmann begitu bursa transfer dibuka kembali di musim panas.
Jose Mourinho bahkan diklaim sudah menginginkan Griezmann sebelum Zlatan Ibrahimovic cedera, namun ia bakal harus mengeluarkan usaha ekstra untuk mendatangkan eks Real Sociedad, yang juga diincar oleh banyak tim top lainnya.
Griezmann sendiri hanya kalah dari Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo di FIFA Best Award awal tahun ini. Namun menurut David Trezeguet, sang pemain bisa menunjukkan level yang lebih hebat dalam beberapa tahun mendatang.
Messi dan Ronaldo adalah pemain yang sudah menunjukkan potensi unik mereka di sepanjang karir dan saya yakin Antoine melihat mereka sebagai contoh untuk terus berkembang dan memenangkan trofi, tutur Trezeguet di FIFA.
Dia masih muda, dia punya kemampuan dan ia menunjukkan aksi bagus di tim yang dibangun untuknya. Simeone, saya mengenalnya dengan baik dan ia termasuk salah satu terbaik dunia.
Ia terus memberikan motivasi padanya. Saya pikir Griezmann memiliki atribut untuk bisa meneruskan kiprah dua pemain jenius tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









