Ucapan Perpisahan Vilanova Untuk Mourinho
Editor Bolanet | 30 Mei 2013 11:54
The Special One bakal angkat kaki dari Santiago Bernabeu saat kompetisi La Liga musim ini resmi berakhir akhir pekan nanti. Dan Vilanova yang sudah berseteru dengan pelatih kontroversial asal Portugal itu sejak menjadi asisten Pep Guardiola dua musim lalu, turut angkat suara.
Kedatangannya menciptakan keramaian yang sesungguhnya. Ia adalah salah satu pelatih terbaik, dan salah satu yang paling sukses. Saya mendoakan dia sehat dan sukses selalu, ujar Vilanova.
Meski kerap berseberangan karena rivalitas kedua klub, Vilanova memuji mental juara yang dipunyai Mourinho. Ia selalu bisa meraih kemenangan. Memang itu dengan caranya sendiri, namun ia selalu bisa meraih kemenangan, pujinya.
Akhir pekan nanti Barcelona akan melakoni laga terakhir musim ini menjamu di Camp Nou. Sementara Los Merengues akan menerima lawatan di Santiago Bernabeu. [initial]
Baca Juga:
(gl/row)TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06














