Usai Ngamuk di Instagram, Dani Alves Beri Klarifikasi
Editor Bolanet | 10 Januari 2016 05:50
Seperti diketahui, Alves marah besar dengan reaksi media-media setempat setelah adanya insiden dalam derby Catalan itu yang berujung dengan sanksi dua laga kepada Luis Suarez.
Dalam instagram pribadinya, Alves mengumpat media dan mengklaim menjadi subjek media untuk mengambil keuntungan dengan pemberitaan mereka.
Pihak Barcelona sendiri sebelumnya telah mengklarifikasi tentang ocehan Alves tersebut. Klub menegaskan bahwa pendapat Alves adalah pendapat pribadi yang tak mewakili klub.
Dan setelah laga melawan Granada, di mana Barcelona menang empat gol tanpa balas, Alves kembali mengomentari pernyataannya dengan menegaskan dirinya tak memiliki kemarahan kepada siapa pun.
Saya tak marah kepada siapapun. Saya hanya memiliki pendapat saya untuk diekspresikan, dan saya ingin anda (media) menghormati saya. Anda semestinya berbicara lebih banyak tentang sepakbola dan lebih sedikit berbicara tentang hal-hal yang tak seharusnya anda bicarakan, ujar Alves.
Kami melakoni profesi yang berisiko, dan sangat penting bahwa kami untuk tidak seharusnya membicarakan kontroversi-kontroversi tertentu, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Ruben Neves Tertarik Gabung Real Madrid, tapi Florentino Perez Menolak
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:39
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






