Valdano: Messi Jenius, Ronaldo Pekerja Keras
Editor Bolanet | 19 Februari 2016 14:36
Menurut mantan manajer Real Madrid, Messi adalah seorang jenius yang sudah memiliki bakat luar biasa sejak lahir. Sementara Ronaldo mampu mencapai level permainan tertinggi berkat metode latihan intensif yang ia jalani.
Cristiano menyukai tantangan. Ia terus menantang dirinya sendiri sepanjang waktu dan hal tersebut benar-benar luar biasa. Messi adalah seorang jenius, yang lahir dengan kemampuan natural. Ronaldo adalah pemain yang memuja kesempurnaan dan terus meningkat tiap tahunnya, tutur Valdano pada beIN Sports.
Dan di hari di mana Messi mengalami penurunan, ia memanfaatkannya dengan merebut dua trofi Ballon d'Or. Ia terus berlatih seperti seorang tentara marinir. Mempertahankannya di klub akan jadi satu langkah yang bijak.
Ronaldo belakangan dikritik karena ia dianggap tak mampu menciptakan gol sebanyak musim-musim sebelumnya, namun Valdano mengatakan:
Kita kerap terlalu cepat memberikan penilaian pada permainan seseorang. Hari ini, sepertinya semua orang dituntut bermain dengan kemampuan di atas sewajarnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Live Streaming Barcelona vs Olympiakos - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:47 -
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
Liga Spanyol 21 Oktober 2025, 22:43 -
Prediksi Real Madrid vs Juventus 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:29
LATEST UPDATE
-
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:49 -
Arsenal Melaju Sempurna di Liga Champions: 3 Laga, 9 Poin, 8 Gol, dan 0 Kebobolan
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:04 -
Catat Jadwal Europa Conference League 2025/26: Pekan Ke-2 Eksklusif di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 10:58 -
Jakarta jadi Kota Terbahagia ke-18 di Dunia, Begini Respons Pramono Anung
News 22 Oktober 2025, 10:58 -
Erling Haaland Samai Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol dalam 12 Laga Beruntun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:19 -
PSV vs Napoli: Malam Mengerikan di Philips Stadium
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:03
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04