Valencia dan Villarreal Juga Terancam Hukuman FIFA
Editor Bolanet | 16 Januari 2016 04:06
FIFA kabarnya tidak berhenti hanya dengan menghukum tiga klub La Liga. Mereka kini juga sudah melakukan penyelidikan dan bisa saja menghukum klub Spanyol lainnya.
Marca melansir bahwa FIFA tengah melakukan investigasi terhadap dan . Kabarnya, FIFA sudah menemukan kesalahan yang dilakukan kedua klub tersebut.
Hal ini membuat Federasi Sepakbola Spanyol (RFEF) kelimpungan. Mereka tak mengira klub-klub mereka akan berada dalam masalah yang sebesar ini. RFEF pun sudah berencana menggelar rapat darurat pada hari Selasa depan.
Akan ada beberapa agenda penting, namun topik utama tetap soal hukuman dari FIFA. RFEF mulai merasa bahwa mereka turut menanggung kesalahan karena sejauh ini belum ada negara lain yang mendapatkan hukuman seperti di Spanyol. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hansi Flick Lega Barcelona Bawa Pulang Tiga Poin dari Kandang Villarreal
Liga Spanyol 22 Desember 2025, 02:48
-
Man of the Match Villarreal vs Barcelona: Joan Garcia
Liga Spanyol 22 Desember 2025, 00:18
-
Hasil Villarreal vs Barcelona: Kalahkan 10 Pemain Lawan, Blaugrana Kian Kokoh di Puncak!
Liga Spanyol 22 Desember 2025, 00:09
-
Live Streaming Villarreal vs Barcelona - Link Nonton La Liga/Liga Spanyol di Vidio
Liga Spanyol 21 Desember 2025, 15:15
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










