Valencia Ogah Beli Permanen, Munir Kembali ke Barca
Ari Prayoga | 3 Mei 2017 06:21
Bola.net - - Munir El Haddadi hampir dipastikan bakal kembali ke klub asalnya, usai memilih tak mempermanenkan status sang bomber di Mestalla.
Valencia meminjam Munir dari Barca pada musim panas tahun lalu. Masa peminjaman ini akan selesai akhir musim ini, tapi Los Che memiliki opsi untuk membeli secara permanen senilai 12 juta euro.
Dilansir Sport, Valencia menilai banderol tersebut kemahalan dan mereka pun tak berniat mempertahankan Munir lebih lama dari masa peminjaman.
Kontribusi Munir di Valencia memang tak cukup signifikan. Musim ini pemain 21 tahun itu menyumbang total enam gol untuk klub berlogo kelelawar tersebut.
Jika kembali ke Barca, Munir bakal berharap mendapat kesempatan bermain lebih banyak di tim utama yang bakal dibesut pelatih anyar mulai musim depan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
LATEST UPDATE
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
-
Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26










