Valverde Puas dengan Skuat Barca Sekarang
Rero Rivaldi | 21 Agustus 2017 09:10
Bola.net - - Ernesto Valverde menolak untuk berbicara soal pemain yang mungkin didatangkan , dan justru memuji para pemain yang membantu tim meraup tiga angka ketika menjamu Real Betis di Camp Nou.
Usai kehilangan Neymar ke PSG dengan transfer yang memecahkan rekor dunia, Barca harus tampil tanpa Gerard Pique, Andres Iniesta, dan Luis Suarez karena cedera.
Tanpa ada pemain baru datang untuk memperkuat lini depan, meski klub berulangkali disebut tertarik pada Ousmane Dembele dan Philippe Coutinho, Valverde menggantungkan harapan pada Sergi Roberto dan Gerard Deulofeu.
Dan usai timnya menang 2-0, sang manajer mengatakan di Goal International: Saya hanya bisa bicara soal pemain yang ada di sini.
Valverde sebelumnya berbicara kepada reporter, soal pemain anyar yang dibutuhkan untuk mendukung performa Lionel Messi di lini depan.
Dengan adanya pemain yang cedera, harus ada pemain yang mampu menggantikan dan mereka melakukannya, tambahnya.
Kami harus mencari formula yang lebih baik dan menemukan cara agar kami bisa menang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Ruben Neves Tertarik Gabung Real Madrid, tapi Florentino Perez Menolak
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:39
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Chelsea vs Pafos: Moises Caicedo
Liga Champions 22 Januari 2026, 06:16
-
Hasil Atalanta vs Bilbao: Comeback Dramatis, Athletic Menang 3-2 di Bergamo
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:45
-
Hasil Newcastle vs PSV: The Magpies Tampil Perkasa Menang Tiga Gol Tanpa Balas
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:24
-
Hasil Slavia Praha vs Barcelona: Drama Enam Gol, Blaugrana Menang 4-2 di Praha
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:20
-
Hasil Chelsea vs Pafos: Moises Caicedo Bawa The Blues Raih Kemenangan Tipis
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:06
-
Hasil Bayern vs Union Saint-Gilloise: Harry Kane Jadi Pembeda di Allianz Arena
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:06
-
Al Nassr Tekuk Damac, Ronaldo Cetak Gol ke-960 dan Pangkas Jarak dengan Al Hilal
Asia 22 Januari 2026, 03:33
-
Hasil Qarabag vs Eintracht Frankfurt: Drama Injury Time Singkirkan Wakil Jerman
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:21
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06


