Varane Anggap Ronaldo Harusnya Kebal dari Kritik
Rero Rivaldi | 29 September 2017 09:10
Bola.net - - Raphael Varane mengungkap kekagumannya pada Cristiano Ronaldo, rekan setimnya di Real Madrid yang sudah layak disejajarkan dengan para sosok legendaris di Bernabeu.
Ronaldo mencetak dua gol untuk membantu Madrid menang atas Borussia Dortmund di Liga Champions kemarin. Sang superstar sebelumnya sempat dikritik karena melewati dua laga tanpa mencetak gol.
Usai laga di Westfalen berakhir, Ronaldo mengatakan pada media bahwa ia heran mengapa publik terus menuntutnya untuk membuktikan diri di atas lapangan, meski ia sudah meraih segudang prestasi di sepanjang karir profesionalnya.
Varane agaknya setuju dengan sikap CR7 tersebut, dan ia mengungkapkannya ketika menemui media dalam acara peresmian kontrak barunya di Madrid belum lama ini.
Bagi saya, anda hanya bisa mengagumi dia atas apa yang sudah ia lakukan dan apa yang terus dia lakukan, tutur Varane menurut Goal International. Statistik akan berbicara dengan sendirinya, dia memang sangat bagus.
Fantastis melihat dia mencatat sejarah di sepakbola dan anda tak boleh mengkritik dirinya.
Madrid akan bermain melawan Espanyol di pertandingan La Liga akhir pekan ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 16 Januari 2026, 10:04
-
BRI Super League: Pemain Asing Baru Arema FC Adalah Teman Lama Vinicius Junior
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 18:54
-
Kualitas Akademi Real Madrid Terlihat: Kalah dari Albacete Tim Peringkat 17
Liga Spanyol 15 Januari 2026, 14:55
LATEST UPDATE
-
Saat Real Madrid Terpuruk, Mbappe Malah Cedera dan Dipastikan Absen Lawan Levante
Liga Spanyol 16 Januari 2026, 22:36
-
Prediksi Liverpool vs Burnley 17 Januari 2026
Liga Inggris 16 Januari 2026, 22:00
-
Prediksi Chelsea vs Brentford 17 Januari 2026
Liga Inggris 16 Januari 2026, 22:00
-
BRI Super League 2025/2026: Arema FC dan Ian Puleio Resmi Berpisah
Bola Indonesia 16 Januari 2026, 21:44
-
Gemilang di Laga Como vs Milan, Rabiot Dapat Apresiasi dari Maignan
Liga Italia 16 Januari 2026, 21:24
-
Prediksi Udinese vs Inter 17 Januari 2026
Liga Italia 16 Januari 2026, 21:00
-
Proliga 2026: Medan Falcons Ditumbangkan Bandung bjb Tandamata
Voli 16 Januari 2026, 20:51
-
Prediksi Real Madrid vs Levante 17 Januari 2026
Liga Spanyol 16 Januari 2026, 20:00
-
Prediksi Man United vs Man City 17 Januari 2026
Liga Inggris 16 Januari 2026, 19:30
-
Galatasaray Ngebet Boyong Youssouf Fofana, Ini Jawaban AC Milan
Liga Italia 16 Januari 2026, 19:04
-
Proliga 2026: Tekad Bandung BJB Tandamata Sapu Bersih Laga di Sumut
Voli 16 Januari 2026, 16:37
-
Live Streaming Man United vs Man City: Derby Panas Penentu Nasib
Liga Inggris 16 Januari 2026, 16:30
-
Atas Permintaan Carrick, MU Bakal Belanja Pemain di Januari 2026?
Liga Inggris 16 Januari 2026, 16:20
LATEST EDITORIAL
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26
-
5 Pemain yang Bisa Dibeli Alvaro Arbeloa untuk Menyelamatkan Musim Real Madrid
Editorial 14 Januari 2026, 12:30
-
Para Pemain yang Pernah Membela Chelsea dan Arsenal
Editorial 14 Januari 2026, 11:48
-
Pemain yang Diuntungkan dan Dirugikan dari Pemecatan Xabi Alonso di Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:45
