Vazquez Minta Real Madrid Lebih Baik Lagi
Afdholud Dzikry | 11 Januari 2018 14:06
Bola.net - - Pemain depan Real Madrid, Lucas Vazquez menegaskan bahwa timnya harus mulai memperhatikan kesalahan demi kesalahan yang mereka lakukan dan mencoba untuk tak mengulangi dan meminimalkannya.
Performa Real Madrid kembali mendapatkan sorotan. Setelah memulai tahun baru dengan kemenangan 3-0 atas Numancia di leg pertama babak 16 besar Copa del Rey, Los Blancos tampil melempem dan imbang 2-2 melawan Celta Vigo di La Liga.
Dan terbaru, menjamu Numancia di Santiago Bernabu, Kamis (11/1) dini hari tadi di leg kedua, Los Blancos hanya mampu bermain imbang 2-2. Hasil inilah yang membuat Vazquez meminta timnya untuk tampil dan berusaha lebih baik lagi untuk meraih kemenangan.
Kami harus melihat kesalahan kami dan bekerja untuk memperbaikinya. Yang penting sekarang adalah terus memperbaiki diri dan bekerja sama, memanfaatkan setiap pertandingan untuk menunjukkan bahwa kami adalah yang terbaik, ujarnya.
Semuanya merupakan prioritas di Real Madrid dan kami tak bisa hanya fokus pada satu kompetisi. Kami harus keluar untuk memenangkan setiap pertandingan dan itulah cara untuk mencapai hal-hal hebat, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
LATEST UPDATE
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





