Wapres Barca: Tak Ada Alasan Neymar Tinggalkan Barca
Editor Bolanet | 28 Januari 2016 07:39
Neymar kini tengah terlibat negosiasi kontrak baru dengan tim Catalan, namun kedua belah pihak tak kunjung mencapai kata sepakat. Hal ini lantas memancing spekulasi mengenai masa depan sang pemain - yang kabarnya tengah diincar Real Madrid dan Manchester United.
Mestre lantas mengatakan pada Marca, pasca Barcelona menang atas Athletic Bilbao di Copa del Rey dini hari tadi: Kabar seperti ini sama sekali tidak membuat kami khawatir.
Neymar sudah membuktikan dirinya sebagai pemain hebat, pemain kelas dunia. Kami amat puas dengan permainannya. Saya tidak tahu apakah Florentino Perez sudah membuat penawaran atau tidak, namun jelas ia menyukai sepakbola yang indah, mereka menyukai banyak pemain kami.
Saya melihat Neymar amat bahagia. Ia sudah memenangkan banyak gelar juara, masuk finalis Ballon d'Or. Tidak ada alasan baginya untuk pergi. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









