Xavi: Fabregas Bukan Tipikal Gelandang Barca
Editor Bolanet | 6 September 2013 14:10
Xavi memandang bahwa rekan setimnya tersebut merupakan gelandang yang unik, berbeda dengan tipikal pemain tengah yang biasanya dimiliki oleh Barca.
Cesc sangat berbeda, ia bukan tipikal gelandang yang biasanya bermain bagi Barca. Dia bisa beradaptasi, sering mencetak gol, dan sangat berguna bagi klub, puji gelandang 33 tahun tersebut.
Ia adalah pemain luar biasa dan serba bisa, mampu ditempatkan sebagai gelandang maupun penyerang. Cesc mampu memberikan assist dan juga muncul dari lini kedua untuk mencetak gol.
Fabregas sempat dikaitkan dengan rumor kepindahan ke Manchester United musim panas lalu. Namun tawaran dari United ditolak oleh Barca, pun gelandang 26 tahun tersebut sendiri juga berkali-kali menyatakan kesetiaannya untuk tetap berada di Camp Nou. [initial]
(fcb/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Barcelona vs Olympiakos: Fermin Lopez
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:05 -
Gak Jadi Main di Benua Lain! Laga Barcelona vs Villarreal di Miami Resmi Dibatalkan
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 06:47 -
Setelah Cetak Hat-trick Perdana, Fermin Lopez Pede Tatap Laga El Clasico
Liga Champions 22 Oktober 2025, 04:59
LATEST UPDATE
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 23 Oktober 2025, 05:37 -
Man of the Match Chelsea vs Ajax Amsterdam: Estevao Willian
Liga Champions 23 Oktober 2025, 04:25 -
Man of the Match Real Madrid vs Juventus: Jude Bellingham
Liga Champions 23 Oktober 2025, 04:19 -
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:05
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04