Xavi: Gaya Enrique di Barcelona Mirip Guardiola
Editor Bolanet | 12 Maret 2015 11:01
Gelandang Spanyol menyebut bahwa Enrique punya kemampuan menggunakan insting yang sama dengan Guardiola, yang di masa lalu telah membawa Barcelona meraih era kejayaannya.
Pep kerap menggunakan insting ketika ia berada di lapangan, begitu juga dengan Luis. Sekarang, sebagai pelatih, Luis jauh lebih terkontrol, namun saya rasa itu wajar, tutur Xavi menurut laporan Football Espana.
Bersaing di atas lapangan tidak sama dengan mengendalikan semuanya dari luar. Namun ya, keduanya kerap menerapkan karakter dan gaya bermain mereka pada para pemain, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06













