Xavi: Messi Tahu Barcelona Klub Terbaik Untuknya
Rero Rivaldi | 2 Desember 2016 15:20
Bola.net - - Lionel Messi tahu bahwa adalah klub terbaik untuknya dan merupakan tempat terbaik untuk terus berkembang. Hal ini merupakan pendapat dari mantan kapten klub, .
Xavi coba memberikan tanggapan atas rumor yang mengatakan Messi tidak bersedia untuk memperpanjang kontraknya di Barca, yang akan berakhir pada 2018 mendatang.
Hal itu memancing berbagai rumor terkait masa depan pemain Argentina. Sebagian ada yang mengatakan bahwa Messi berniat untuk kembali ke kampung halaman dan bermain di Newell's Old Boys. Namun ada juga yang menyebut sang bintang ingin bereuni dengan Josep Guardiola di Manchester City.
Namun menurut Xavi, tempat terbaik bagi Messi adalah di Barcelona.
Saya sering berkomunikasi dengan Messi dan ia terlihat bahagia. Saya tidak berbicara mengenai kontrak baru, namun saya tahu bahwa Barcelona adalah klub terbaik dunia untuknya dan saya tidak melihat ada klub lain yang pas untuknya, saya tidak yakin dia akan membela klub lain, tutur Xavi menurut Marca.
Barcelona tengah duduk di peringkat dua klasemen sementara, tertinggal enam angka dari Real Madrid. Kedua tim akan saling jumpa di Camp Nou akhir pekan ini.
Baca Juga:
- Del Bosque: Menangkan Clasico, Madrid Ambil Langkah Penting
- Puyol: Saya Tak Bisa Bayangkan Messi Tinggalkan Barca
- Puyol: Kalahkan Madrid, Ini Kunci Terpenting Barcelona
- Benzema Puji Kinerja Zidane Sebagai Pelatih
- Benzema Tak Pedulikan Kritik Terhadap Dirinya
- Benzema: Tak Ada Tekanan Ekstra untuk Madrid di Clasico
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ruben Neves Tertarik Gabung Real Madrid, tapi Florentino Perez Menolak
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:39
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










