Zidane Buka Pintu untuk Premier League
Rero Rivaldi | 1 November 2017 15:30
Bola.net - - Zinedine Zidane sama sekali tidak menutup peluang untuk bekerja di Premier League di masa yang akan datang.
Pria Prancis mengejutkan banyak orang ketika Real Madrid menunjuknya sebagai pelatih kepala di awal 2016 silam.
Namun ia menjalani karir yang mulus sebagai seorang manajer sejauh ini, memenangkan dua trofi Liga Champions dan satu gelar La Liga.
Sayangnya, belakangan ini Zidane berada di bawah tekanan setelah timnya tertinggal delapan angka dari Barcelona di klasemen. Dan andai memang nantinya dilengserkan, sang manajer mengaku ia takkan ragu andai ada tawaran bekerja di Inggris.
Dalam sepakbola anda tidak pernah tahu apa yang akan terjadi, namun saya menikmati waktu saya di sini dan saya sepenuhnya fokus di sini, tutur Zidane menurut Express.
Saya ada di Madrid dan hanya melihat ke Madrid. Inilah satu-satunya yang menjadi konsentrasi saya sekarang.
Zidane akan mendampingi timnya untuk menghadapi Tottenham di pertandingan lanjutan Liga Champions di Wembley malam nanti.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






