Zidane: Madrid Bukan Favorit di Piala Super
Editor Bolanet | 9 Agustus 2016 10:37
Manajer asal Prancis itu akan memimpin timnya bermain melawan juara Liga Europa musim lalu, Sevilla, yang musim ini bakal ditangani oleh manajer anyar Jorge Sampaoli, usai mereka kehilangan Unai Emery ke PSG.
Dan meski di atas kertas Madrid jauh diunggulkan ketimbang sang runner-up Copa del Rey, Zidane mengatakan bahwa Los Blancos tidak akan bermain dengan label favorit di pertandingan nanti. Sepertinya sang manajer tidak ingin timnya meremehkan kekuatan Kevin Gameiro dkk.
Madrid bukan favorit di pertandingan kali ini, mengingat kedua tim ingin menang, namun saya percaya bahwa kami sudah siap untuk pertandingan kali ini, tutur Zidane menurut laporan AS.
Ada empat atau lima pemain yang akan absen dan kami tidak bisa berbuat banyak terkait hal tersebut. Kami ada di sini dengan pemain yang sudah bersiap untuk bermain di final dan itulah situasinya.
Madrid sendiri tidak akan diperkuat beberapa bintangnya seperti Toni Kroos, Gareth Bale, dan Cristiano Ronaldo di pertandingan nanti. Mereka masih belum fit usai mendapat libur ekstra di musim panas pasca Euro 2016. [initial]
(as/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









