Zidane Ogah Bahas Transfer Pepe ke Tiongkok
Asad Arifin | 4 Januari 2017 00:48
Bola.net - - Pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane ogah menanggapi rumor kepindahan salah satu bek andalannya, , ke klub asal Tiongkok.
Pepe memang santer dikabarkan akan pindah ke Tiongkok pada bulan Januari ini. Ada dua klub yang sudah siap untuk memberinya gaji dalam jumlah fantastis yakni Shanghai Shenhua dan Shanghai SIPG.
Saya tertarik dengan apa yang dia lakukan bersama dengan klub dari ia datang hingga saat ini. Saya tidak tertarik ketika Anda bertanya tentang dia akan berada di sini atau di sana, kata Zidane dalam wawancara dengan Marca.
Pepe sebenarnya masih ingin bertahan di Madrid. Bahkan hingga pensiun sebagai pemain sepakbola. Tapi pemain asal Portugal ini tak kunjung mendapatkan kontrak baru dari manajemen Madrid.
Padahal, pemain berusia 33 tahun kontraknya akan pungkas pada akhir musim 2016/17 ini.
Zidane juga mengelak untuk menjawab apakah Madrid akan memberikan kontrak baru kepada Pepe. Pelatih asal Prancis hanya memberikan keterangan bahwa Pepe masih menjadi pemain yang penting untuk Madrid.
Pepe adalah pemain kami, pemain penting yang sudah berada di sini selama 10 tahun dan membuat banyak sejarah, tutup Zidane.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
LATEST UPDATE
-
Toprak Razgatlioglu Kunjungi SMK di Jakarta Bareng Yamaha Jelang Debut di MotoGP 2026
Otomotif 20 Januari 2026, 15:29
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
Jadwal Liga Champions Inter vs Arsenal: Jam Berapa dan Tayang di Mana?
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:07
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Inter vs Arsenal
Bolatainment 20 Januari 2026, 15:07
-
Inter Milan Ingin Hapus Kutukan Laga Besar saat Hadapi Arsenal di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:03
-
Christian Chivu Tegaskan Inter Milan Tahu Cara Hadapi Arsenal
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:49
-
3 Pemain Arsenal Absen Lawan Inter Milan, Siapa Saja?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 14:40
-
Jadwal Pertandingan Proliga 2026 Pekan Ketiga Putaran I di Bandung, 22-25 Januari 2026
Voli 20 Januari 2026, 14:35
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







