Zidane: Wenger Seorang Panutan
Rero Rivaldi | 4 September 2017 15:10
Bola.net - - Bos Real Madrid, Zinedine Zidane, mengatakan bahwa Arsene Wenger adalah sosok yang layak dijadikan panutan untuk semua manajer di seluruh dunia.
Manajer Arsenal sempat mendapat tekanan untuk mundur musim lalu, usai klub gagal melangkah jauh di Liga Champions dan tak berhasil finish di zona Liga Champions.
Namun pasca memenangkan Piala FA, klub justru menawari Wenger perpanjangan kontrak dengan durasi dua tahun.
Meski begitu, sang profesor lagi-lagi berada dalam tekanan usai musim ini Arsenal dua kali menelan kekalahan beruntun dan hanya mengumpulkan tiga angka dari tiga pertandingan awal di Liga Primer.
Namun demikian, Zidane mengatakan di Sportsmole: Wenger adalah sosok panutan untuk kami semua.
Apa yang sudah dia lakukan dan terus ia lakukan hingga sekarang benar-benar luar biasa. Jadi, saya harus menghormatinya.
Arsene, sekarang saya menjadi salah satu pelatih seperti anda, setidaknya saya berharap demikian karena apa yang kita lakukan sama.
Sejak ditunjuk menggantikan Rafael Benitez di awal 2016, Zidane sudah memenangkan dua trofi Liga Champions, satu La Liga, dan Piala Dunia Antarklub.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
LATEST UPDATE
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






