Zubi: Douglas Pantas Masuk Tim Barca
Editor Bolanet | 11 April 2016 06:11Namun sejauh ini, Douglas masih belum bisa menunjukkan kualitas yang diinginkan Barca. Musim panas lalu Barca bahkan membeli bek kanan baru; Aleix Vidal. Artinya, Douglas hampir bisa dipastikan tidak akan bisa menembus persaingan di tim utama.
Saat membelinya, kami pikir Douglas adalah pemain yang punya kualitas yang pantas untuk membela Barca. Dengan harga yang kami bayarkan, kami mendapat kualitas yang setara, terang Zubizarreta kepada Ara.
Zubi menambahkan bahwa Douglas memiliki potensi besar. Ia bahkan menyebut bahwa potensi Douglas tak kalah dibanding Denis Suarez atau Alen Halilovic.
Kami membeli Douglas seperti kami membeli Denis Suarez dan Halilovic. Dia terlihat memiliki potensi. Douglas dibeli untuk masuk skuat dan agar bisa berkembang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kekalahan Perdana Barcelona dalam 12 Laga, Begini Komentar Hansi Flick
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 09:43
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 08:52
-
Rating Pemain Barcelona setelah Terkapar di Markas Real Sociedad
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Real Sociedad vs Barcelona: Lamine Yamal
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 06:46
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










