Bekuk Kirilenko, Medali Perunggu Milik Azarenka
Editor Bolanet | 5 Agustus 2012 05:30
Ini merupakan medali Olimpiade perdana bagi Azarenka yang berasal dari Belarus, yang kemudian merayakan keberhasilan itu dengan membungkus dirinya dengan bendera negaranya yang berwarna merah dan hijau.
Petenis 23 tahun itu, yang dikalahkan Serena Williams di semifinal, kini berpeluang meninggalkan All England Club dengan dua medali, karena ia juga berpartisipasi di nomor ganda campuran dengan kompatriotnya, Max Mirnyi.
Pasangan ini memenangi satu set atas pasangan India, Leander Paes dan Sania Mirza, sebelum cuaca buruk memaksa pertandingan perempat final mereka pada Jumat ditunda, dan pertandingan baru akan dimainkan lagi pada Sabtu malam. (afp/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Casemiro Bidik Piala Dunia 2026, Performa di Man United Jadi Kunci
Liga Inggris 27 Januari 2026, 22:50
-
Barcelona Dicampakkan Dro Fernandez, Presiden Klub Bahkan Dibuat Terkejut
Liga Spanyol 27 Januari 2026, 22:17
-
John Herdman Blak-blakan Alasannya Mengunjungi Latihan Persija, Pantau Pemain Muda
Tim Nasional 27 Januari 2026, 22:11
-
Prediksi Athletic Bilbao vs Sporting Lisbon, 29 Januari 2026
Liga Champions 27 Januari 2026, 21:52
-
Arsenal Krisis Gol: Penyerang Tumpul dan Tak Mampu Cetak Gol dari Open Play
Liga Inggris 27 Januari 2026, 21:32
-
Klasemen Grup A AFC Futsal Asian Cup 2026: Timnas Indonesia Peringkat Berapa?
Tim Nasional 27 Januari 2026, 21:00
-
Endrick: Kebangkitan Sang Penyerang, Dua Laga, Tiga Gol, Satu Assist di Lyon
Liga Eropa Lain 27 Januari 2026, 20:56
-
Manchester United Siapkan Tur Pramusim ke Skandinavia, Pertama dalam Hampir 30 Tahun
Liga Inggris 27 Januari 2026, 20:05
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30
-
6 Calon Pengganti Casemiro di Manchester United
Editorial 27 Januari 2026, 10:41
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05






