7 Mei, Timnas U-22 Akan Kembali Gelar TC
Ari Prayoga | 26 April 2017 06:09
Bola.net - - Setelah tuntas mengagendakan pemusatan latihan (TC) pada akhir April ini, tim nasional Indonesia U-22 akan kembali menggelar TC. Rencananya TC itu akan digelar mulai 7 Mei 2017.
Timnas U-22 baru saja menggelar TC dari tanggal 20 hingga 25 April 2017 di Karawaci, Tangerang. Setelah selesai, para pemain akan dipulangkan kembali ke klubnya masing-masing.
Jadi ada kesempatan pemain untuk main di klubnya. Pemain bisa dua sampai tiga kali tampil untuk timnya di liga, ujar asisten pelatih Timnas U-22, Bima Sakti.
Rencananya TC lagi tanggal 7 sampai 10 Mei, sambung mantan penggawa PSSI Primavera tersebut.
Bima menambahkan, jeda antar TC itu akan dimanfaatkan oleh tim pelatih timnas untuk terjun langsung mengamati jalannya kompetisi Liga 1. Tujuannya selain mengamati para pemain yang bergabung dengan skuat U-22, juga untuk mencari bibit-bibit pemain timnas baru yang mungkin belum terdeteksi sebelumnya.
Saya, Luis Milla, dan asisten pelatih timnas lainnya mengagendakan akan menonton pertandingan-pertandingan di liga minggu berikutnya, tutur Bima.
Kita akan memantau pemain, kita harapkan mereka semua punya kesempatan. Kalau ada yang bagus bisa kita beri kesempatan untuk kita lihat, tandas pria berusia 41 tahun ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
BRI Super League: Persita Tangerang yang Rendah Hati, tapi Ambisius
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 19:18
-
BRI Super League: Dilepas Arema FC, Yann Motta Percaya Rencana Tuhan
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 18:59
-
BRI Super League: Pemain Asing Baru Arema FC Adalah Teman Lama Vinicius Junior
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 18:54
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










