Badai Sakit dan Cedera Masih Melanda, Syahrul Trisna Gabung Hari Ini di Vietnam, padahal Timnas Indonesia Main Malam Nanti
Gia Yuda Pradana | 26 Maret 2024 10:59
Bola.net - Badai sakit dan cedera belum berhenti menjangkiti Timnas Indonesia. Pelatih Skuad Garuda, Shin Tae-yong, terpaksa memanggil pemain secara mendadak lagi.
Setelah Ernando Ari Sutaryadi, Rachmat Irianto, dan Muhammad Ferarri, kali ini Shin Tae-yong meminta Syahrul Trisna menyusul ke Vietnam untuk bergabung dengan Timnas Indonesia.
Timnas Indonesia tidak bisa diperkuat oleh beberapa pemain lantaran sakit, cedera, dan akumulasi kartu, mulai dari Nadeo Argawinata, Marc Klok, hingga Sandy Walsh.
Syahrul Trisna dikabarkan terbang ke Vietnam pada Selasa (25/3/2024) pagi WIB, atau hanya beberapa jam sebelum Timnas Indonesia berhadapan dengan Vietnam.
Timnas Indonesia bakal bertemu Vietnam pada Selasa (25/3) malam WIB di My Dinh National Stadium, Hanoi. Ini menjadi penampilan keempat Skuad Garuda dalam putaran kedua Grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.
Siapa yang Digantikan Syahrul Trisna?

Asisten pelatih Timnas Indonesia, Nova Arianto, masih merahasiakan siapa kiper Skuad Garuda yang akan diganti oleh Syahrul Trisna. Namun, dugaannya mengarah ke Muhammad Riyandi.
"Soal Syahrul Trisna akan menggantikan kiper siapa di Timnas Indonesia, ditunggu ya," ujar Nova saat dihubungi Bola.net, Selasa (26/3).
Syahrul Trisna bukan nama baru di bawah mistar gawang Timnas Indonesia. Kiper berumur 28 tahun ini telah tujuh kali tampil untuk Skuad Garuda. Debutnya berlangsung pada Desember 2021.
(Bola.net/Fitri Apriani)
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Live Streaming Timnas Indonesia Hari Ini vs Vietnam 26 Maret 2024
- Daftar 6 Pemain Timnas Indonesia Absen Lawan Vietnam: Situasi Krisis, 2 Pemain Juga Diragukan!
- Prediksi Starting XI Timnas Indonesia Saat Lawan Vietnam di Stadion My Dinh: Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen Inti
- Live Streaming RCTI: Timnas Vietnam vs Timnas Indonesia 26 Maret 2024
- Update Ranking FIFA Timnas Indonesia: Menang Lawan Vietnam di Stadion My Dinh, Kangkangi Malaysia!
- Kapten Vietnam Sindir Timpangnya Kualitas Pemain Lokal dan Naturalisasi di Timnas Indonesia
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klasemen Grup A AFC Futsal Asian Cup 2026: Timnas Indonesia Peringkat Berapa?
Tim Nasional 27 Januari 2026, 21:00
LATEST UPDATE
-
Chelsea Resmi Lepas Raheem Sterling, Akhiri Hubungan Lewat Pernyataan Singkat
Liga Inggris 29 Januari 2026, 02:43
-
Arsenal Tanpa Declan Rice di Laga Terakhir Liga Champions, Ini Penyebabnya
Liga Champions 29 Januari 2026, 02:40
-
Kenapa Pedri Absen di Laga Barcelona vs FC Copenhagen?
Liga Champions 29 Januari 2026, 02:36
-
Tempat Menonton PSV vs Bayern: Jam Berapa dan Nonton Live Streaming di Mana?
Liga Champions 29 Januari 2026, 01:19
-
Tempat Menonton Club Brugge vs Marseille: Duel Hidup Mati Menuju Fase Gugur UCL
Liga Champions 29 Januari 2026, 01:14
-
Tempat Menonton Dortmund vs Inter: Jam Berapa dan Nonton Live Streaming di Mana?
Liga Champions 29 Januari 2026, 00:58
-
Tempat Menonton PSG vs Newcastle: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 29 Januari 2026, 00:16
-
Tempat Menonton Eintracht Frankfurt vs Tottenham: Misi 8 Besar The Lilywhites
Liga Champions 29 Januari 2026, 00:04
-
Tempat Menonton Napoli vs Chelsea: Jam Berapa dan Nonton Live Streaming di Mana?
Liga Champions 28 Januari 2026, 23:24
-
Harry Maguire, Kontrak Baru, dan Dilema Manchester United
Liga Inggris 28 Januari 2026, 22:53
LATEST EDITORIAL
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30
-
6 Calon Pengganti Casemiro di Manchester United
Editorial 27 Januari 2026, 10:41
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04








