Gullit:Indonesia Mesti Perhatikan Pembinaan Usia Muda
Editor Bolanet | 11 Juni 2013 09:35
Pembinaan usia muda merupakan inti dari perkembangan sepakbola sebuah negara. Tidak ada negara yang bisa sukses tanpa memperhatikan perkembangan sepakbola usia muda, ujar Gullit.
Sebelumnya, Gullit sendiri menyebut Indonesia memiliki talenta-talenta muda pesepakbola. Kecepatan dan kelincahan pemain sepakbola Indonesia, dinilainya, berada di atas rata-rata.
Saya sangat senang berada di Indonesia dan memberi pelatihan di sini. Banyak bibit-bibit pesepakbola usia muda yang memiliki bakat bagus, ujar legenda berusia 50 tahun ini.
Namun, bakat saja tidak cukup. Untuk menjadi pesepakbola yang baik, Anda perlu determinasi dan keseriusan, juga profesionalisme, dia menandaskan. [initial]
(den/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dikritik Legenda Belanda, Van Dijk: Saya Tidak Sempurna!
Piala Eropa 29 Maret 2023, 00:12
-
Wout Weghorst Diklaim Tidak Layak Bela Manchester United, Sepakat?
Liga Inggris 28 Maret 2023, 21:47
-
Harry Kane 0 Trofi, Gullit: Saatnya Dia Egois
Liga Inggris 14 Maret 2023, 09:29
-
Lagi Gacor, Legenda Belanda Favoritkan Napoli Jadi Juara Liga Champions!
Liga Champions 22 Februari 2023, 00:54
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










