Intip Latihan Timnas Indonesia Jelang Laga Perdana Piala AFF 2020
Editor Bolanet | 9 Desember 2021 12:20
Bola.net -
Latihan Timnas Indonesia dipimpin oleh Pelatih Shin Tae-yong. Para pemain, seperti Syahrian Abimanyu dan Evan Dimas, terlihat menjalani latihan dengan gembira. Para skuat juga menjalani latihan dengan semangat yang tinggi.
Para pemain Timnas Indonesia tentunya diharapkan tampil dengan hasil yang bagus melawan Kamboja, lawan pertama mereka di Piala AFF 2020. Pasukan Shin Tae-yong meladeni Kamboja di Bishan Stadium pada Kamis (9/12/2021) malam hari waktu setempat.
Kamboja sudah melakoni satu pertandingan di Grup B Piala AFF 2020. Mereka menelan kekalahan 1-3 ketika menghadapi Malaysia. Gol-gol dari Safawi Rasid pada menit ke-23 dari titik penalti, Akhyar Rashid (61'), dan Kogileswaran Raj (78') membuat Kamboja tunduk. Meski demikian, pasukan Ryu Hirose dan Keisuke Honda sempat menorehkan gol hasil torehan Sath Rosib menit 90' melalui eksekusi penalti.
Timnas Indonesia tergabung di Grup B di Piala AFF 2020. Tim Garuda akan bersaing dengan Malaysia, Vietnam, Kamboja, dan Laos. Setelah menghadapi Kamboja, Indonesia akan bentrok dengan Laos pada 12 Desember 2021.
Seperti apa skuat Timnas Indonesia saat menjalani latihan persiapan untuk menghadapi Kamboja di Piala AFF 2020? Para pembaca bisa menyimaknya dalam tayangan singkat di atas.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Yang Unik dari Piala AFF 2026: Durasi Turnamen Rasa Piala Dunia, Padahal Cuma 10 Tim
Tim Nasional 18 Januari 2026, 07:30
-
Hasil PSG vs LOSC: Verdonk Absen, Lille Remuk di Parc des Princes
Liga Eropa Lain 17 Januari 2026, 05:27
-
Serba-Serbi ASEAN Hyundai Cup 2026: Hasil Undian Sampai Jadwal Timnas Indonesia
Tim Nasional 16 Januari 2026, 10:57
-
Jadwal Lengkap, Hasil, Klasemen, dan Top Skor Piala AFF 2026
Tim Nasional 15 Januari 2026, 20:56
LATEST UPDATE
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
-
Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26










