Laga Indonesia-Australia Bakal Berjalan Lancar
Editor Bolanet | 5 Juli 2012 10:45
Timnas U-22 akan menjalani laga pertama menghadapi pada Kamis malam ini, ancaman stadion bakal gelap gulita pun sempat muncul.
Namun, setelah mediasi yang dilakukan oleh PSSI, akhirnya hal tersebut dipastikan tak akan terjadi.
Semuanya sudah kembali kami pasangkan, mulai dari penerangan hingga papan skor digital sudah bisa difungsikan saat hari ini, khususnya Indonesia lawan Australia, kata juru bicara Forum Subkontraktor Proyek Stadion Utama Riau Ari Setiawan.
Pemasangan kembali digital papas skor dan penerangan, kata dia, dilakukan sejak Rabu (04/7) karena telah ada kesepakatan antara subkontraktor dengan konsorsium terkait piutang atau tagihan proyek Stadion Utama.
Kami sangat berterima kasih sekali pada yang telah bersedia menjembatani penyelesaian tagihan proyek ke pihak konsorsium, katanya.
Perjanjian ini juga tertulis dan bermaterai. Isinya adalah pihak Wijaya Karya dan PP bersedia melunasi sebagian tagihan. Jumlahnya yakni Rp 8 miliar. Rencananya pencairannya akan dilakukan hari ini juga, katanya.
Dengan demikian untuk saat ini kami mendukung pelaksanaan AFC U-22 di Stadion Utama Riau. Semua fasilitas yang dibutuhkan, termasuk penerangan dan papan skor juga sudah dapat difungsikan, tandasnya. (ant/end)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Amerika Serikat vs Australia: Comeback Sempurna, Haji Wright Jadi Bintang!
Piala Dunia 15 Oktober 2025, 10:20
-
Ini 5 Pemain Kunci Timnas Indonesia yang Diprediksi Tampil di Piala Dunia 2030
Tim Nasional 14 Oktober 2025, 12:11
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Leeds vs Arsenal di Premier League
Liga Inggris 31 Januari 2026, 19:00
-
Langkah Cepat AC Milan Amankan Talenta Muda dari Hellas Verona
Liga Italia 31 Januari 2026, 17:47
-
Hasil Persis vs Persib Bandung: Andrew Jung Bawa Maung Bandung Nyaman di Puncak!
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 17:24
-
Link Live Streaming Madura United vs PSBS di BRI Super League
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 17:12
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Kontra Leeds: Misi Kembali Menjauh di Puncak
Liga Inggris 31 Januari 2026, 16:43
-
Belum Juga Menang di MotoGP, Pedro Acosta Kalem: Yang Penting Konsisten Podium Dulu
Otomotif 31 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 31 Januari 2026, 15:57
-
Barcelona Sepakat Perpanjang Kontrak Fermin Lopez, Masa Depan Lini Tengah Terjaga
Liga Spanyol 31 Januari 2026, 15:44
-
Link Streaming BRI Super League: Persis Solo vs Persib Bandung, Tayang di Vidio
Liga Inggris 31 Januari 2026, 14:58
-
Link Streaming BRI Super League: Malut United vs Bhayangkara FC, Tayang di Vidio
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 13:19
-
Bukan ke Juventus, Jean-Philippe Mateta Pilih Gabung AC Milan?
Liga Italia 31 Januari 2026, 13:11
LATEST EDITORIAL
-
7 Klub yang Paling Berpeluang Merekrut Raheem Sterling Usai Berpisah dengan Chelsea
Editorial 30 Januari 2026, 13:06
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30







