Mourinho Puas Dengan Kinerja Lini Depan Chelsea
Editor Bolanet | 26 Juli 2013 00:40
Pada tiga laga yang telah dijalani, satu nama penyerang yang telah unjuk kemampuan adalah Romelu Lukaku. Penyerang Belgia ini sukses mencetak empat gol dalam tiga pertandingan Chelsea di Asia. Mourinho pun mengakui musim depan Torres akan mendapat saingan berat untuk posisi penyerang.
Menanggapi semakin ketatnya persaingan di lini depan, Mourinho justru mengaku senang dengan situasi tersebut. Menurutnya, semakin ketatnya kompetisi internal dalam tim, maka kualitas pemain dapat keluar.
Saya senang dengan kompetisi internal dalam tim ini. Karena hal ini bagus untuk tim. Sebelumnya Torres merupakan striker tunggal di Chelsea, tapi kini dia memiliki banyak saingan, ucap The Special One.
Sebelum meraih kemenangan telak 8-1 atas Indonesia All Star. The Blues terlebih dahulu meraih kemenangan 1-0 atas Singha All Star dan 4-1 saat melawan Malaysia XI. (bola/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12
LATEST UPDATE
-
Man of the Match AC Milan vs Pisa: Luka Modric
Liga Italia 25 Oktober 2025, 13:42
-
Hasil Kualifikasi Moto2 Malaysia 2025: Daniel Holgado Sabet Pole Usai Bekuk Barry Baltus
Otomotif 25 Oktober 2025, 13:37
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 25 Oktober 2025
Bola Indonesia 25 Oktober 2025, 12:34
-
Hasil Kualifikasi MotoGP Malaysia 2025: Kalahkan Alex Marquez, Pecco Bagnaia Sabet Pole
Otomotif 25 Oktober 2025, 10:38
-
Resmi! Ini Daftar 21 Pemain Timnas Indonesia U-17 untuk Piala Dunia U-17 2025
Tim Nasional 25 Oktober 2025, 10:29
-
Pelatih Baru Timnas Indonesia Tidak Harus dari Belanda
Tim Nasional 25 Oktober 2025, 10:19
-
Hasil Inter Miami vs Nashville: Dua Gol Lionel Messi Tundukkan Coyotes
Bola Dunia Lainnya 25 Oktober 2025, 10:09
LATEST EDITORIAL
-
4 Striker Terbaik Versi Harry Kane, Nama Thierry Henry Tak Masuk Daftar
Editorial 24 Oktober 2025, 22:47
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56












