PSSI Akan Evaluasi Timnas U-19 Secara Menyeluruh
Editor Bolanet | 15 Agustus 2014 18:07
Sekretaris Jendral (Sekjen) Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI), Joko Driyono, mengatakan jika evaluasi akan dilakukan secara menyeluruh bersama tim pelatih seusai Timnas Indonesia U-19 kembali dari Brunei Darussalam.
Evaluasi mencakup semua hal. Mulai dari program uji coba, hingga performa pemain di lapangan. Kalau memang program uji coba yang dirancang butuh pendalaman dan penguatan, maka akan dilakukan, ungkapnya.
Ditambahkannya, PSSI tidak mengubah target pada putaran final Piala Asia U-19 di Myanmar, Oktober mendatang. Sekalipun, Garuda Jaya- julukan Timnas Indonesia U-19- tampil buruk di turnamen Hassanal Bolkiah Trophy (HBT), Brunei Darussalam.
Skuad yang ditangani Indra Sjafri tersebut, tetap diwajibkan menembus semifinal demi meraih tiket semifinal Piala Dunia U-20, di Selandia Baru, tahun 2015. Target tetap, alias tidak berubah, pungkasnya. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Arsenal Melaju Sempurna di Liga Champions: 3 Laga, 9 Poin, 8 Gol, dan 0 Kebobolan
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:04 -
Catat Jadwal Europa Conference League 2025/26: Pekan Ke-2 Eksklusif di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 10:58 -
Jakarta jadi Kota Terbahagia ke-18 di Dunia, Begini Respons Pramono Anung
News 22 Oktober 2025, 10:58 -
Erling Haaland Samai Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol dalam 12 Laga Beruntun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:19 -
PSV vs Napoli: Malam Mengerikan di Philips Stadium
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:03 -
Raja Spanyol! Arsenal Cetak Sejarah di Liga Champions Usai Gilas Atletico Madrid
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:20 -
Filosofi Chivu di Inter: Benahi Mental Tim Senior, Lalu 'Lemparkan' Pemain Muda!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04