Robby Darwis Siap Bayar Kepercayaan Riedl
Editor Bolanet | 5 September 2012 23:35
Ini merupakan kepercayaan, tentu saya siap membantu Riedl. Mudah-mudahan kita bisa mengembalikan pamor tim Indonesia, ujar Robby Darwis saat menghadiri jamuan makan malam para pemain Timnas di Hotel Ritz Carlton, Rabu (05/9).
Selain Robby Darwis, tampak pula asisten pelatih lainnya dan sejumlah anggota KPSI di antaranya Tonny Aprilani, Hardi Hasan dan juga Ketua Umum Persib Umuh Muhtar.
Meski mengaku sangat tertarik dan siap membayar kepercayaan yang diberikan, mantan pelatih Persib Bandung ini juga sangat menyayangkan situasi persepakbolaan Indonesia kini.
Niatnya memang ingin ada perubahan, tapi kenapa nyatanya Timnas kita malah makin ambruk. Ini tentu ada yang salah, ujarnya.
Menurutnya, selayaknya para pengurus PSSI mempertahankan sistem positif yang telah dibina dan tercipta dari kepengurusan PSSI sebelumnya.
Seharusnya hal-hal yang positif dari pengurus lama itu dipertahankan. Kita berharap Timnas Indonesia bisa kembali meraih pamornya sama seperti dulu, tutupnya. (ant/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini 5 Pemain Kunci Timnas Indonesia yang Diprediksi Tampil di Piala Dunia 2030
Tim Nasional 14 Oktober 2025, 12:11
LATEST UPDATE
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
-
Jadwal Siaran Langsung Bodo/Glimt vs Man City Hari Ini, Live Gratis di SCTV!
Liga Champions 20 Januari 2026, 13:59
-
Link Live Streaming Proliga 2026 Matchweek 3 di Vidio Pekan Ini
Voli 20 Januari 2026, 13:43
-
Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
Otomotif 20 Januari 2026, 13:11
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











