Timnas Indonesia Optimis Kalahkan Turkmenistan
Editor Bolanet | 25 Juli 2011 23:25
Menurut pelatih timnas, Wim Rijsbergen, hasil seri tersebut merupakan keuntungan tersendiri bagi Indonesia, karena perjuangan untuk lolos ke babak selanjutnya lebih ringan.
"Kami senang dengan hasil imbang dan kami optimis bisa meraih kemenangan di leg kedua," ujar Wim.
Dukungan suporter Indonesia yang diprediksikan bakal memerahkan Stadion Gelora Bung Karno diyakininya menjadi faktor utama untuk membangkitkan optimisme pemain.
"Dukungan dari suporter akan memberi motivasi tersendiri bagi para pemain," tambah Wim setelah memimpin latihan timnas.
Wim juga mengungkapkan, pemainnya kini dalam kondisi terbaik, Mohammad Nasuha yang di pertandingan pertama mengalami cedera juga sudah membaik.
"Tak ada masalah, pelipis Nasuha sudah membaik, kami sudah siap untuk tampil di leg kedua."
Disinggung mengenai siapa saja pemain yang akan diturunkan, Wim menyebut dirinya masih belum bisa menentukan karena masih akan melihat kondisi terakhir sebelum pertandingan. [initial]
TIMNAS - Irfan Bachdim Berpeluang Tampil di Leg Kedua (ant/end)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
3 Pekerjaan Rumah Mendesak Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025
Tim Nasional 19 November 2025, 17:47
-
Siaran Langsung BRI Super League: Persib vs Dewa United, Tayang di Vidio
Bola Indonesia 19 November 2025, 17:01
-
Pengakuan Emosional Maldini: Sulit Bicara Soal AC Milan, Tapi Hati Tetap Merah Hitam
Liga Italia 19 November 2025, 17:00
-
Simak BRI Super League 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Bola Indonesia 19 November 2025, 16:57
-
Diam dalam Sunyi, MU Ternyata Rajin Pantau Pemain Timnas Jerman Ini
Liga Inggris 19 November 2025, 16:44
-
Dino Zoff Soroti Sepak Bola Italia: Serie A Terlalu Lambat dan Banyak Drama!
Piala Dunia 19 November 2025, 16:31
-
Puja-puji Matheus Cunha untuk Rekrutan Anyar MU Ini: Enak Banget Main Ama Dia!
Liga Inggris 19 November 2025, 16:29
-
Bakal Cabut dari MU, Jadon Sancho Bakal Lanjutkan Karir Jauh dari Inggris
Liga Inggris 19 November 2025, 16:21
-
Duh, MU Tidak Bisa Angkut Joao Gomes di Januari 2026?
Liga Inggris 19 November 2025, 16:11
-
CEO Cloudflare Ungkap Penyebab X dan ChatGPT Lumpuh: Bukan Serangan Siber
News 19 November 2025, 16:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55






