Data dan Fakta Liga Europa: Fiorentina vs Roma
Editor Bolanet | 11 Maret 2015 19:02
Dirangkum dari situs resmi UEFA, berikut sejumlah statistik menarik yang melatarbelakangi bentrokan Fiorentina vs Roma di Artemio Franchi ini:
Fiorentina dan Roma belum pernah bertemu di kompetisi UEFA, tapi sudah saling mengenal di Serie A.
Pertemuan terkini Fiorentina dan Roma adalah di perempat final Coppa Italia 2014/15. Waktu itu, Fiorentina menyingkirkan Roma berkat dua gol Mario Gomez di Olimpico.
Kemenangan tersebut adalah kemenangan perdana Vincenzo Montella melawan mantan klubnya sebagai pelatih Fiorentina.
Pada pertemuan pertama di Serie A musim ini, Roma mengalahkan Fiorentina di Olimpico lewat gol Radja Nainggolan dan . Pada pertemuan kedua di Florence, skornya imbang 1-1 setelah Adem Ljajic membalas opener Gomez.
Dalam 159 pertemuan resmi di semua ajang sebelum ini, Roma unggul dengan 52 kemenangan, sedangkan Fiorentina 49 dan sisanya (58) berkesudahan imbang.
Sebelum ini, Roma baru pernah sekali menghadapi sesama klub Italia di kancah Eropa, yaitu ketika kalah agregat 1-2 melawan Inter Milan di final UEFA Cup 1990/91 silam.
Hasil positif di laga ini akan menjadi modal bagus menatap leg kedua bagi siapa saja yang bisa meraihnya. Duel penentuan akan digelar di kandang Roma pada 20 Maret mendatang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 16 Januari 2026, 09:56
-
Laris Manis! 3 Klub Top Italia Berminat Angkut Harry Maguire
Liga Inggris 15 Januari 2026, 12:52
-
AS Roma Belum Menyerah, Coba Nego Lagi MU untuk Jasa Joshua Zirkzee
Liga Inggris 15 Januari 2026, 10:15
-
Pembelaan Allegri Untuk Pulisic yang Buang-buang Peluang di Laga Fiorentina vs Milan
Liga Italia 15 Januari 2026, 02:10
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06













