Hadapi Rio Ave, Fokus Milan Cuma Satu: Raih Kemenangan
Dimas Ardi Prasetya | 30 September 2020 22:17
Bola.net - Gelandang AC Milan Sandro Tonali mengatakan skuat Rossoneri saat ini fokus sepenuhnya untuk menghadapi dan mengalahkan Rio Ave.
Milan terus melaju di babak kualifikasi Liga Europa. Mereka sebelumnya sudah sukses melewati hadangan Shamrock Rovers dan Bodoe/Glimt.
Kini Milan masuk di babak playoff. Di babak ini lawan pasukan Stefano Pioli adalah Rio Ave, wakil Portugal.
Laga ini sangat krusial bagi Milan. Sebab jika menang maka mereka akan memastikan satu tiket ke fase grup Liga Europa.
Milan Fokus Kalahkan Rio Ave
Skuat AC Milan saat ini dilanda kesulitan. Beberapa pemain cedera dan sakit.
Jadi sejak awal musim ini mereka tak bisa memainkan tim terbaiknya. Meski demikian Sandro Tonali menegaskan bahwa semua penggawa Milan tetap fokus bermain maksimal agar bisa meraih kemenangan lawan Rio Ave.
"Kami berkonsentrasi untuk memenangkan pertandingan dengan penampilan yang meyakinkan. Inilah yang kami semua inginkan, dan kami tahu pentingnya pertandingan ini," kata Tonali kepada MilanTV.
“Kami fokus pada Crotone, sekarang seluruh tim memikirkan Rio Ave," tegas Tonali.
Pulih dari Cedera
Sandro Tonali kemudian membocorkan bahwa sejumlah pemain yang cedera ada yang sudah membaik. Ia pun senang karena para pemain ini nanti jelas akan dibutuhkan di sepanjang musim ini.
“Banyak pemain yang kembali [dari cedera] dan ini sangat penting. Dengan begitu banyak game, ada gunanya memiliki grup yang besar," serunya.
"Kami membutuhkan semua pemain dengan 100 persen dan kami harus tetap bersatu," tandas Tonali.
AC Milan sebelumnya kehilangan Alessio Romagnoli dan Mateo Musacchio, plus Andrea Conti. Dua pemain lain yakni Leo Duarte serta Zlatan Ibrahimovic terpapar virus corona. Terbaru, Ante Rebic akan absen lawan Rio Ave usai mengalami cedera siku.
(MilanTV)
Berita AC Milan Lainnya:
- Sebelum Didahului Juve, Rui Costa Dorong AC Milan Datangkan Chiesa
- Target Baru, AC Milan Kini Bidik Bek Asal Jepang Milik Bologna
- Hauge Jalani Tes Medis Kedua di Milan
- AC Milan Layangkan Tawaran Perdana untuk Transfer Nacho Fernandez
- Prediksi Rio Ave vs AC Milan 2 Oktober 2020
- Tiba di Italia, Jens Petter Hauge Segera Jadi Milik AC Milan
- Juventus Raih Scudetto ke-10 Beruntun? Tidak Semudah itu Fergusso!
- Milan Raih Kesepakatan Dengan Lyon untuk Transfer Paqueta
- Manchester United Juga Minati Wonderkid Norwegia Ini
- Cederanya tak Parah, Rebic Targetkan Bisa Balik Kala Milan Duel Lawan Inter
- Menang Atas Crotone, Milan Masih Punya Satu PR Besar
- Real Madrid Masih Ingin Singkirkan Luka Jovic
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 19 Januari 2026, 08:38
-
Milan vs Lecce: Rating Pemain Rossoneri dari Kemenangan Tipis di San Siro
Liga Italia 19 Januari 2026, 07:09
-
Man of the Match Milan vs Lecce: Niclas Fullkrug
Liga Italia 19 Januari 2026, 06:38
-
Hasil Milan vs Lecce: Gol Perdana Fullkrug Antar Rossoneri Raih 3 Poin
Liga Italia 19 Januari 2026, 05:50
-
Prediksi Susunan Pemain AC Milan vs Lecce, Leao dan Pulisic Jadi Andalan
Liga Italia 18 Januari 2026, 19:59
LATEST UPDATE
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06


