Head to Head dan Statistik: MU vs Sevilla
Gia Yuda Pradana | 13 April 2023 12:35
Bola.net - Manchester United akan menjamu Sevilla di Old Trafford pada leg pertama perempat final Liga Europa 2022/2023. Pertandingan UEL antara MU vs Sevilla ini akan kick-off Jumat, 14 April 2023, jam 02:00 WIB.
MU sudah tiga kali menghadapi Sevilla di kompetisi Eropa, dan belum pernah menang. Hasilnya adalah sekali seri dan dua kali kalah (M0 S1 K2).
Pertemuan pertama mereka tersaji di babak 16 besar Liga Champions 2017/2018. Imbang 0-0 pada leg pertama di Spanyol, MU tersingkir setelah kalah 1-2 pada leg kedua di Old Trafford, di mana Wissam Ben Yedder mencetak dua gol untuk Sevilla.
Pertemuan terakhir tersaji di semifinal Liga Europa 2019/2020, yang cuma memakai format satu leg dan digelar di tempat netral. MU sempat unggul cepat lewat penalti Bruno Fernandes menit 9, tetapi akhirnya kalah 1-2 setelah Sevilla membalikkan skor lewat gol-gol Suso menit 26 dan Luuk de Jong menit 78.
Head to Head Manchester United vs Sevilla

Head to head di UEFA Cup/Liga Europa
Manchester United menang: 0
Seri: 0
Sevilla menang: 1.
3 Pertemuan Sejauh Ini
16-08-2020 Sevilla 2-1 MU (UEL)
13-03-2018 MU 1-2 Sevilla (UCL)
21-02-2018 Sevilla 0-0 MU (UCL).
5 Pertandingan Terakhir Manchester United (M-M-K-M-M)
17-03-23 Betis 0-1 MU (UEL)
19-03-23 MU 3-1 Fulham (FA Cup)
02-04-23 Newcastle 2-0 MU (EPL)
06-04-23 MU 1-0 Brentford (EPL)
08-04-23 MU 2-0 Everton (EPL).
5 Pertandingan Terakhir Sevilla (M-K-K-M-S)
12-03-23 Sevilla 2-1 Almeria (La Liga)
17-03-23 Fenerbahce 1-0 Sevilla (UEL)
20-03-23 Getafe 2-0 Sevilla (La Liga)
01-04-23 Cadiz 0-2 Sevilla (La Liga)
08-04-23 Sevilla 2-2 Celta Vigo (La Liga).
Statistik Pralaga Manchester United vs Sevilla

- MU belum pernah menang lawan Sevilla, kalah 2 kali dalam 3 pertemuan di semua kompetisi sejauh ini (M0 S1 K2).
- MU selalu menang tanpa kebobolan dalam 2 laga terakhirnya di semua kompetisi.
- MU tak terkalahkan dalam 24 laga kandang terakhirnya di semua kompetisi (M21 S3 K0).
- MU selalu mencetak minimal 2 gol dalam 19 dari 22 laga kandang terakhirnya di semua kompetisi.
- MU mencatatkan 3 clean sheet dan cuma kebobolan total 1 gol dalam 4 laga kandang terakhirnya di semua kompetisi.
- MU tak terkalahkan dalam 9 laga terakhirnya di Liga Europa.
- Sevilla cuma menang 3 kali dalam 10 laga terakhirnya di semua kompetisi (M3 S2 K5).
- Sevilla gagal mencetak gol dalam 4 dari 7 laga tandang terakhirnya di semua kompetisi.
- Sevilla selalu kalah tanpa bisa mencetak gol dalam 4 laga tandang terakhirnya di Liga Europa.
Jadwal Lengkap Perempat Final Liga Europa 2022/2023

Leg 1
Kamis, 13 April 2023
23:45 WIB Feyenoord vs AS Roma - Champions TV 1, Vidio
Jumat, 14 April 2023
02:00 WIB Bayer Leverkusen vs Union Saint-Gilloise - Champions TV 3, Vidio
02:00 WIB Manchester United vs Sevilla - Champions TV 1, Vidio
02:00 WIB Juventus vs Sporting Lisbon - Champions TV 2, Vidio
Leg 2
Jumat, 21 April 2023
02:00 WIB AS Roma vs Feyenoord
02:00 WIB Union Saint-Gilloise vs Bayer Leverkusen
02:00 WIB Sevilla vs Manchester United
02:00 WIB Sporting Lisbon vs Juventus
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Highlights Man Utd vs Everton: Setan Merah Menang Tanpa Kebobolan lagi!
- MU vs Everton: Itu Pickford Apa Neuer? Untung Main Kandang, Jadi Menang!
- 5 Pelajaran dari Man Utd vs Everton: Posisi Bruno, Gol Martial, Clean Sheet De Gea
- Jadwal Padat Tapi Bisa Menang, David De Gea Sanjung Performa Manchester United
- Lawan Sevilla, Manchester United Tanpa Marcus Rashford?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












