Kata Kaka, Silva Punya Masa Depan Cerah
Dimas Ardi Prasetya | 25 November 2017 01:21
Bola.net - - Salah satu legenda AC Milan Kaka menyebut Andre Silva memiliki masa depan yang cerah setelah melihatnya beraksi melawan Austria Vienna.
Milan menjamu klub asal Austria tersebut di matchday 5 grup D Liga Europa di San Siro, Jumat dini hari WIB. Milan sempat tertinggal satu gol di pertandingan tersebut.
Akan tetapi, pasukan Vincenzo Montella tersebut mampu membalas dengan rentetan lima gol sekaligus. Milan pun berhasil menang dengan skor telak 5-1.
Dua gol Milan diantaranya dihasilkan oleh Silva. Ia mencetak gol-gol tersebut pada menit ke-36 dan ke-70. Penampilan pemain asal Portugal itu sendiri disaksikan langsung oleh Kaka yang hadir di stadion tersebut.
Melihat performa yang mengesankan dari pemain 22 tahun tersebut, Kaka pun tak sungkan untuk melepaskan pujian kepadanya.
Ia adalah seorang Milanista muda, seru Kaka kepada Sky Italia.
Ia harus tumbuh dan dewasa. Bermain di turnamen Eropa sudah sangat penting, ujar eks pemain Orlando City tersebut.
Saya sangat menyukainya dan malam ini ia menciptakan dua gol. Ia adalah pemain yang sangat bagus dan memiliki masa depan yang bagus, pujinya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Susunan Pemain AC Milan vs Lecce, Leao dan Pulisic Jadi Andalan
Liga Italia 18 Januari 2026, 19:59
-
Live Streaming Milan vs Lecce - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 18 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi Milan vs Lecce 19 Januari 2026
Liga Italia 18 Januari 2026, 02:45
-
Terungkap! Rasmus Hojlund Ternyata Tolak AC Milan dan Pilih Napoli Gara-Gara Hal Ini
Liga Italia 17 Januari 2026, 16:06
LATEST UPDATE
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






