Klose Tunggu Lawan di Babak 16 Besar
Editor Bolanet | 26 Februari 2016 15:05
Lazio unggul 2-0 terlebih dahulu melalui Marco Parolo menit 59 dan Felipe Anderson menit 61. Galatasaray sempat coba mengejar lewat Yasin Oztekin di menit 62, tapi Miroslav Klose mengakhiri perlawanan sang wakil Turki dengan golnya pada menit 72 atau cuma dua menit sejak bomber veteran itu masuk menggantikan Alessandro Matri. Klose kini menunggu tim mana yang akan jadi lawan mereka di babak berikutnya.
Ada beberapa klub besar di kompetisi ini. Kami harus menunggu siapa lawan kami di babak 16 besar nanti sebelum bicara peluang lolos ke perempat final, ujar Klose seperti dikutip Football Italia.
Italia punya tiga wakil di babak 32 besar Liga Europa musim ini, yakni Lazio, Napoli dan Fiorentina. Hanya Lazio yang maju ke babak 16 besar, sedangkan Napoli dan Fiorentina dijegal Villarreal serta Tottenham. [initial]
Klik Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Susul Zirkzee, Pemain MU ini Juga Bakal Cabut di Januari 2026
Liga Inggris 1 Januari 2026, 11:06
-
Raksasa Turki Ini Kian Serius untuk Boyong Manuel Ugarte dari MU
Liga Inggris 29 Desember 2025, 16:50
-
Manchester United Bakal Jual Manuel Ugarte ke Turki?
Liga Inggris 24 Desember 2025, 15:43
LATEST UPDATE
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





