Klose Ukir Gol Pertamanya Musim Ini
Editor Bolanet | 26 Februari 2016 15:02
Lazio unggul 2-0 terlebih dahulu melalui Marco Parolo menit 59 dan Felipe Anderson menit 61. Galatasaray sempat coba mengejar lewat Yasin Oztekin di menit 62, tapi pemain pengganti Miroslav Klose sukses mengakhiri perlawanan tim tamu dengan golnya pada menit 72.
Gol tersebut adalah gol pertama Klose di semua ajang musim ini. Sudah cukup lama sejak gol terakhir saya. Namun, hari ini saya bermain dengan determinasi yang tepat, kata striker veteran Lazio asal Jerman itu seperti dikutip Football Italia.
Tak mudah menjaga performa di usia 38, terutama dengan jarangnya saya bermain musim ini. Saya berusaha, tapi ada tiga penyerang bagus di tim kami.
Pelatih lah yang mengambil keputusan. Meski begitu, saya tetap bisa menikmati semuanya walau bermain hanya dua menit. Kapan saya akan pensiun? Saya belum mengambil keputusan apa pun terkait masa depan saya. Kita lihat saja nanti, pungkasnya.
Kesuksesan ini menjadikan Lazio satu-satunya wakil Italia di babak 16 besar. Dua 'rekan' mereka sudah kandas, yakni Napoli dan Fiorentina. [initial]
Klik Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Lazio vs Napoli 4 Januari 2026
Liga Italia 3 Januari 2026, 18:30
-
Susul Zirkzee, Pemain MU ini Juga Bakal Cabut di Januari 2026
Liga Inggris 1 Januari 2026, 11:06
-
Raksasa Turki Ini Kian Serius untuk Boyong Manuel Ugarte dari MU
Liga Inggris 29 Desember 2025, 16:50
-
Manchester United Bakal Jual Manuel Ugarte ke Turki?
Liga Inggris 24 Desember 2025, 15:43
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








