Mourinho Janji Tak Turunkan Tim Lemah di Saint Etienne
Rero Rivaldi | 17 Februari 2017 14:40
Bola.net - - Jose Mourinho tidak akan menggunakan kesempatan untuk mengistirahatkan beberapa pemain di leg kedua melawan Saint Etienne, meski Manchester United tengah dinanti jadwal pertandingan yang begitu padat.
United memenangkan leg pertama babak 32 besar Liga Europa melawan tim Prancis dengan skor 3-0, yang berarti laga sudah hampir selesai untuk tim Inggris. Namun demikian, Mourinho mengatakan ia tidak ingin mengambil resiko pekan depan.
Satu pemain yang sudah pasti absen di Prancis adalah Ander Herrera, yang mendapatkan kartu kuning.
Herrera mendapatkan kartu kuning, bagus untuknya dia bisa beristirahat, dia sudah bermain di tiap pertandingan, tutur Mourinho menurut laman resmi klub.
Saya selalu menghormati sepakbola, itu bisa menjadi sesuatu yang kejam untuk anda. Saya tidak ingin tim saya mendapat hukuman, jadi saya akan pergi dan memainkan tim terkuat.
United sendiri masih harus menghadapi Blackburn di babak V Piala FA akhir pekan ini, sebelum mereka datang ke Prancis untuk menjalani leg kedua.
Setelah itu, mereka akan bermain melawan Southampton di final Piala Liga yang akan dimainkan di Wembley.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Belum Cetak Gol untuk MU, Matheus Cunha Woles Aja: Tunggu Tanggal Mainnya!
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 12:43 -
Tenang Saja, Golnya Akan Datang! Kata Mikel Merino Soal Gyokeres yang Masih Mandul
Liga Champions 21 Oktober 2025, 11:40
LATEST UPDATE
-
Setelah Cetak Hat-trick Perdana, Fermin Lopez Pede Tatap Laga El Clasico
Liga Champions 22 Oktober 2025, 04:59 -
Hasil Union Saint-Gilloise vs Inter Milan: Tim Tamu Bantai Tuan Rumah Tanpa Ampun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 04:35 -
Link Live Streaming Bayer Leverkusen vs PSG - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 01:04 -
Link Live Streaming Newcastle vs Benfica - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 01:02 -
Link Live Streaming PSV Eindhoven vs Napoli - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 01:01
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04