Pujian dan Harapan Mourinho Untuk Zorya
Afdholud Dzikry | 9 Desember 2016 10:15
Bola.net - - Pelatih Manchester United, Jose Mourinho memberikan pujian kepada Zorya, tim yang mereka kalahkan di pertandingan terakhir penyisihan grup Liga Europa.
Manchester United sendiri menutup penyisihan grup A dengan kemenangan dua gol tanpa balas atas Zorya. Zlatan Ibrahimovic dan Henrikh Mkhitaryan yang menjadi pembeda pada pertandingan tersebut.
Namun kemenangan tersebut tak didapatkan dengan mudah. Pasalnya, selama babak pertama, The Red Devils terlihat kesulitan memaksimalkan peluang karena tuan rumah memberikan perlawanan hebat. Dan apa yang ditunjukkan tuan rumah pun mendapatkan apresiasi dari Mourinho.
Jujur saya pikir pelatih mereka sangat bagus karena tim sangat bagus dalam organisasi permainan dan sebagai tim, meskipun tak ada kemenangan, ujarnya.
Grup ini sangat sulit dengan tiga tim yang sangat bagus, dan mereka mampu bersaing, sambungnya.
Saya melakukan pekerjaan saya dan menganalisis para pemain dan kualitas mereka, dan saya bisa mengerti mengapa mereka ada di posisi ketiga liga Ukraina. Semoga musim depan mereka bisa ke Liga Europa dan memiliki lebih banyak pengalaman, dan harapan saya adalah bahwa lain kali mereka bisa bermain benar-benar di rumah, meskipun ini adalah stadion yang bagus, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
LATEST UPDATE
-
Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
Otomotif 20 Januari 2026, 13:11
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
LATEST EDITORIAL
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19










