Van Gaal: Fellaini Salah Satu Pemain Terbaik vs Liverpool
Editor Bolanet | 11 Maret 2016 10:00
Manchester United benar-benar tampil anti-klimaks dan dibuat tak berkutik oleh tuan rumah di leg pertama babak 16 besar Liga Europa. The Red Devils pun takluk lewat gol Daniel Sturridge dan Roberto Firmino.
Suporter Setan Merah pun melancarkan banyak kritik kepada para pemain Manchester United, dan salah satu yang mendapatkan kritik paling banyak adalah Fellaini, yang dinilai tampil mengecewakan di lini tengah.
Namun tampaknya Van Gaal punya penilaian yang berbeda dengan kebanyakan orang. Alih-alih mengkritik permainan Fellaini, Van Gaal justru menyebut Fellaini salah satu pemain terbaik. Fellaini adalah salah satu pemain terbaik di lapangan, ujar Van Gaal.
Apa yang dikatakan Van Gaal ini sangat mengejutkan mengingat Fellaini nyaris tak bisa berbuat banyak mengimbangi lini tengah Liverpool.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











