Aksi Ronaldo Juggling Menggunakan Bola Bisbol
Editor Bolanet | 2 Agustus 2013 16:10
CR7 secara seremonial diberi tugas untuk melakukan lemparan bola (pitch) pertama dalam pertandingan tersebut. Namun karena lemparannya yang kurang akurat, Ronaldo harus mengulang pitch-nya sebelum akhirnya benar-benar tepat ke arah catcher Dodgers.
Selain itu Ronaldo juga sempat memamerkan skill juggling menggunakan bola bisbol. Pemain Real Madrid ini melakukan aksi tersebut ditemani pemain baseball asal Kuba, Yasiel Puig. Keduanya bertukar suvenir bertanda tangan di akhir seremoni.
Selain Ronaldo, seremoni tersebut dihadiri juga oleh bintang NBA, Magic Johnson, dan juga aktor kawakan Holywood, Samuel L. Jackson. [initial] (yt/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cristiano Ronaldo Siapkan 'Istana' Rp600 Miliar di Portugal untuk Masa Pensiun
Bolatainment 31 Desember 2025, 23:30
-
Cristiano Ronaldo Tegaskan Tidak Akan Pensiun Sebelum Cetak Gol ke-1000
Asia 29 Desember 2025, 15:56
-
Globe Soccer Awards 2025: Para Pemenang Utama dan Peringkat Lengkap Gala Dubai
Liga Eropa Lain 29 Desember 2025, 01:53
-
Globe Soccer Awards 2025: Cristiano Ronaldo Raih Best Middle East Award di Usia 40
Asia 29 Desember 2025, 01:39
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









