Buat Fans Menangis, Daniel Agger Bagikan Jersey Gratis
Editor Bolanet | 11 Oktober 2013 05:45
Pemain asal klub itu terlihat tengah menjalani latihan di Helsingor, guna persiapan jelang pertandingan kualifikasi Piala Dunia 2014 menghadapi . Dalam sebuah sesi, bola hasil tendangannya meleset dari sasaran.
Tak dinyana bola yang keluar justru mengenai wajah seorang penonton yang hadir. Seketika bocah berkaus tim AC Milan tersebut pun menangis. Agger pun merasa iba dan memutuskan untuk melihat kondisi bocah tersebut.
Tak lama berselang lama usai memastikan kondisi bocah tersebut baik-baik saja, Agger kemudian melepas jersey latihan, dan memberikannya kepada bocah belasan tahun itu. Hal itu membuat sang bocah dan teman sebayanya girang, meski sebelumnya menangis.
Untuk menyaksikan insiden tersebut, berikut video yang diunggah oleh channel hotgoal4u melalui situs Youtube.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Liverpool Siapkan Tawaran 1,5 Triliun untuk Bek Tottenham sebagai Pengganti Van Dijk
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:52
-
Anfield Mulai Hilang Kesabaran: Arne Slot Dikecam Usai Liverpool Ditahan Burnley
Liga Inggris 19 Januari 2026, 13:57
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 17-20 Januari 2026
Liga Inggris 19 Januari 2026, 08:50
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












