Doni Haryono dan Nizar Julfikar Perkuat BIN Pasundan di Livoli Divisi Utama 2023
Ari Prayoga | 3 November 2023 05:02
Bola.net - Doni Haryono dan Nizar Julfikar memperkuat BIN Pasundan di kompetisi bola voli Livoli Divisi Utama 2023.
Menurut asisten manajer BIN Pasundan, Agus Jumaedi, Nizar sudah berlatih bersama kami sejak bulan lalu,” kata Agus Jumaedi, Kamis (2/11/2023)
Doni terakhir kali tampil di Livoli pada 2019 lalu. Saat itu, dia membela Semarang Bank Jateng dan menjadi juara.
Sementara itu, Nizar, toser asal Jawa Timur, selama beberapa tahun terakhir membela Samator. Penampilannya terakhir bersama Samator di Livoli juga pada 2019 silam. Tahun lalu, dia absen membela Samator.
Nizar sudah meninggalkan Samator saat Proliga 2023. Tahun lalu, pemain berumur 29 tahun ini bergabung dengan Jakarta Bhayangkara.
“Kehadiran Nizar dan Doni tentu membuat kami bertambah kuat,” kata Agus.
Jadwal Livoli Divisi Utama 2023

Babak penyisihan Livoli Divisi Utama digelar di dua lapangan, yakni Indoor Stadium Sport Center Kelapa Dua, Kabupaten Tangerang, Banten, pada 6-11 November 2023, dan GOR Ki Mageti, Kabupaten Magetan, Jawa Timur, dan 14-19 November 2023.
Semifinal digelar pada 1-7 Desember 2023, dan babak final digelar pada 9-10 Desember 2023. Babak semifinal dan final digelar di GOR Jayabaya, Kota Kediri, Jawa Timur.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 18 Januari 2026
Voli 18 Januari 2026, 00:01
-
On Fire! Modal Berharga Bandung BJB Tandamata Jelang Big Match Proliga 2026 Seri Medan
Voli 17 Januari 2026, 09:30
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 17 Januari 2026
Voli 17 Januari 2026, 08:57
-
Jadwal Pertandingan Proliga 2026 Pekan Kedua Putaran I di Medan, 15-18 Januari 2026
Voli 17 Januari 2026, 08:52
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









