
Bola.net - - Surat terbuka Presiden Persebaya, Azrul Ananda, yang berisi curhatan tentang Andik Vermansah menuai kecaman dari suporter. Sebab, banyak yang menafsirkan bahwa surat itu memojokkan dan membunuh karakter seorang Andik.
Namun, Azrul menyanggah tudingan itu. Surat tersebut tidak dibuat dengan dasar emosi. Azrul juga mengklaim bahwa surat tersebut disampaikan sebaik mungkin dan sudah sesuai dengan kejadian sebenarnya.
"Saya merasa, saya menyampaikan sesuai yang saya maksud dengan cara sebaik-baiknya, saya rasa surat saya tidak emosional, saya berusaha sebaik mungkin dan itu menurut saya fair karena itu yang memang terjadi," ungkap Azrul.
"Saya rasa Andik juga tidak menyangkal itu, dalam artian memang tidak ingin bertemu," imbuhnya.
Sementara, alasan di balik keputusannya mengeluarkan surat terbuka, karena Azrul sudah menunggu cukup lama perkembangan terbaru dari Andik. Tetapi, sejauh ini belum ada komunikasi lebih lanjut dari yang bersangkutan.
Azrul juga menegaskan bahwa apa yang dia tulis murni untuk kepentingan klub. Sebab, selama ini Persebaya selalu jadi pihak yang disudutkan dalam proses perekrutan Andik. Jadi, dia ingin membuat suasana menjadi lebih jelas.
"Karena memang saya menunggu juga karena setelah tanggal-tanggal seperti itu kok tidak ada kontak lagi," imbuh Azul.
"Saya kasihan sama tim karena tim dianggap tidak berbuat apa-apa kan tidak baik juga. Jadi demi kepentingan tim yang lebih baik saya harus mengeluarkan penjelasan itu," pungkasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 27 Desember 2025 18:45Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Persijap 28 Desember 2025
-
Bola Indonesia 20 Desember 2025 11:14
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 3 Januari 2026 03:00 -
Liga Italia 3 Januari 2026 02:45 -
Piala Dunia 3 Januari 2026 00:49 -
Liga Inggris 3 Januari 2026 00:30 -
Liga Italia 3 Januari 2026 00:17 -
Liga Inggris 3 Januari 2026 00:04
MOST VIEWED
- Laga Final Juara Paruh Musim BRI Super League 2025/26: Persib Bandung Vs Persija Jakarta
- Rumor Federico Barba Tinggalkan Persib Hidup Lagi, Disebut Selangkah Lagi Bergabung dengan Pescara di Serie B
- Media Jepang Nilai Persib Lebih Diunggulkan Saat Hadapi Ratchaburi di 16 Besar ACL 2
- Benarkah Persija Mengincar Ezra Walian dan Jaja untuk Putaran 2 BRI Super League? Mohamad Prapanca Menjawabnya
HIGHLIGHT
- 3 Pemain Terbaik Dunia Versi Luka Modric: Lamine Y...
- 5 Pemain yang Bisa Dibidik Liverpool di Januari Ji...
- Salah hingga Drogba, 7 Pemain Terhebat yang Tak Pe...
- 4 Pelatih yang Bisa Diboyong Chelsea jika Enzo Mar...
- 10 Pemain dengan Gaji Termahal di Piala Afrika 202...
- 4 Opsi Transfer Darurat Manchester United Usai Bru...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5461330/original/076904400_1767371828-1000888152.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5461241/original/028256500_1767349781-IMG_7311.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5461317/original/005287200_1767368421-IMG_6209.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5461315/original/017165100_1767366829-ekspresi-prabowo-dengar-pemikiran-ahy-soal-pemulihan-pasca-bencana-di-aceh-c08beb.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5461312/original/069463400_1767366193-prabowo-dinynyiri-3c8419.jpg)
