
Bola.net - Sebuah rekor apik dicetak Gian Zola Nasrullah Nugraha bersama Persib Bandung. Ia menjadi pencetak gol termuda sepanjang sejarah tim berjuluk Maung Bandung itu.
Gol tersebut tercipta saat Persib menjamu Borneo FC di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), pada 20 Mei 2017 lalu. Kala itu, Zola masih berusia 18 tahun, 9 bulan, 5 hari.
Atas pencapaian itu, Zola mengaku bahagia. Gelandang kelahiran Bandung ini pun semakin berhasrat untuk bisa tampil lebih bagus.
"Pastinya senang dan itu jadi motivasi untuk lebih baik lagi ke depannya. Bisa berkontribusi lebih buat tim," ujar Zola, Senin (4/5/2020).
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters.
Pentingkan Hasil Tim
Meski begitu, rekor tersebut tak membuat Zola puas. Sebab yang terpenting baginya ialah hasil tim.
"Yang terpenting adalah hasil positif buat tim, prestasi ataupun meraih titel bersama tim. Pencapaian pribadi hanyalah bonus," imbuh Zola.
(Bola.net/Fitri Apriani)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 2 Januari 2026 17:38Persija Jakarta vs Persijap: Tim Tamu Menatap Laga Berat di SUGBK
-
Bola Indonesia 1 Januari 2026 14:33 -
Bola Indonesia 31 Desember 2025 21:25BRI Super League: Ezra Walian, Sang Mantan yang Siap Teror Persib di Kediri
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 3 Januari 2026 07:00 -
Liga Inggris 3 Januari 2026 06:40 -
Liga Inggris 3 Januari 2026 06:20 -
Liga Italia 3 Januari 2026 06:06 -
Liga Italia 3 Januari 2026 05:58 -
Liga Italia 3 Januari 2026 05:16
MOST VIEWED
- Laga Final Juara Paruh Musim BRI Super League 2025/26: Persib Bandung Vs Persija Jakarta
- Rumor Federico Barba Tinggalkan Persib Hidup Lagi, Disebut Selangkah Lagi Bergabung dengan Pescara di Serie B
- Media Jepang Nilai Persib Lebih Diunggulkan Saat Hadapi Ratchaburi di 16 Besar ACL 2
- Benarkah Persija Mengincar Ezra Walian dan Jaja untuk Putaran 2 BRI Super League? Mohamad Prapanca Menjawabnya
HIGHLIGHT
- 3 Pemain Terbaik Dunia Versi Luka Modric: Lamine Y...
- 5 Pemain yang Bisa Dibidik Liverpool di Januari Ji...
- Salah hingga Drogba, 7 Pemain Terhebat yang Tak Pe...
- 4 Pelatih yang Bisa Diboyong Chelsea jika Enzo Mar...
- 10 Pemain dengan Gaji Termahal di Piala Afrika 202...
- 4 Opsi Transfer Darurat Manchester United Usai Bru...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5461330/original/076904400_1767371828-1000888152.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5461241/original/028256500_1767349781-IMG_7311.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5461317/original/005287200_1767368421-IMG_6209.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5461315/original/017165100_1767366829-ekspresi-prabowo-dengar-pemikiran-ahy-soal-pemulihan-pasca-bencana-di-aceh-c08beb.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5461312/original/069463400_1767366193-prabowo-dinynyiri-3c8419.jpg)
