
Bola.net - Bakal tampilnya playmaker Gustavo Lopez, membuat kubu Arema Cronus percaya diri menerima tantangan dari Semen Padang dalam laga pembuka babak delapan besar kompetisi Indonesia Super League (ISL) musim ini, di Stadion Kanjuruhan, Malang, Sabtu (4/10).
Semula, Gustavo Lopez sempat diragukan tampil akibat mengalami cedera betis. Namun kini, Singo Edan- julukan Arema- bisa menurunkan seluruh pemainnya.
Nantinya, Gustavo Lopez kembali berpasangan dengan Ahmad Bustomi dan Juan Revi untuk mendukung pergerakan Samsul Arif, Cristian Gonzales serta Beto Goncalves dalam merobek gawang lawan.
Kemudian di lini pertahanan, nampaknya tetap jadi milik Benny Wahyudi, Victor Igbonefo, Thierry Gathuessi, serta Johan Alfarizie.
"Soal formasi, tentunya fleksibel. Tapi yang terpenting, semua siap dimainkan. Kami harus bermain bagus dan mencetak sebanyak mungkin gol di setiap pertandingan. Itu harus bisa dilakukan di delapan besar, apa pun kondisinya," terang Pelatih Arema, Suharno. (faw/mac)
Semula, Gustavo Lopez sempat diragukan tampil akibat mengalami cedera betis. Namun kini, Singo Edan- julukan Arema- bisa menurunkan seluruh pemainnya.
Nantinya, Gustavo Lopez kembali berpasangan dengan Ahmad Bustomi dan Juan Revi untuk mendukung pergerakan Samsul Arif, Cristian Gonzales serta Beto Goncalves dalam merobek gawang lawan.
Kemudian di lini pertahanan, nampaknya tetap jadi milik Benny Wahyudi, Victor Igbonefo, Thierry Gathuessi, serta Johan Alfarizie.
"Soal formasi, tentunya fleksibel. Tapi yang terpenting, semua siap dimainkan. Kami harus bermain bagus dan mencetak sebanyak mungkin gol di setiap pertandingan. Itu harus bisa dilakukan di delapan besar, apa pun kondisinya," terang Pelatih Arema, Suharno. (faw/mac)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 20 Oktober 2025 21:09
Rekap Hasil BRI Super League Hari Ini: Tim Tamu Berjaya di Padang dan Solo
-
Bola Indonesia 19 Oktober 2025 16:05
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Bhayangkara FC 20 Oktober 2025
-
Bola Indonesia 26 September 2025 17:47
Hasil Pertandingan BRI Super League: Bali United Bungkam Tuan Rumah Semen Padang
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 15:28
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 15:10
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 15:03
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 14:37
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 14:04
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 14:02
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...