
Bola.net - - Gojek Liga 1 bersama Bukalapak akan kembali bergulir pada hari Jumat (13/4). Pekan ini merupakan pekan yang keempat dalam kompetisi liga kasta tertinggi di Indonesia tersebut.
PS Tira akan menghadapi Persebaya Surabaya di Stadion Sultan Agung, Bantul. Bertindak sebagai tuan rumah, PS Tira pastinya mengincar tiga poin karena pada laga tandang pekan kemarin mereka mengalami kekalahan dari Persipura Jayapura dengan skor 0-2.
Sementara di partai lainnya, Mitra Kukar akan menjamu Madrura United di Stadion Aji Imbut, Tenggarong. Partai ini juga tak kalah menarik karena Mitra Kukar akan bekerja keras untuk mendapatkan poin penuh setelah di pekan sebelumnya mengalami kekalahan dari Persib Bandung.
Pertandingan antara PS Tira dan Persebaya akan berlangsung pada pukul 15.30 WIB. Laga tersebut bakal disiarkan langsung oleh Indosiar.
Pada jam yang sama, Mitra Kukar dan Madura United juga akan bermain. Laga ini dapat disaksikan melalui live streaming di Vidio.com.
Berikut ini jadwal lengkap dan siaran langsung Liga 1 yang akan berlangsung pada hari Jumat (13/4):
Jam 15.30 WIB PS Tira vs Persebaya Surabaya (Stadion Sultan Agung Bantul)
Live Indosiar
Jam 15.30 WIB Mitra Kukar vs Madura United (Stadion Aji Imbut, Tenggarong)
Live streaming Vidio.com, UseeTV
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:57
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 15:42
Link Streaming Bayer Leverkusen vs PSG Hari Ini - Liga Champions 2025/2026
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 15:39
Link Streaming Arsenal vs Atletico Madrid Hari Ini - Liga Champions 2025/2026
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 15:37
Link Streaming Union SG vs Inter Milan Hari Ini - Liga Champions 2025/2026
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 18:14
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 18:02
-
Tim Nasional 22 Oktober 2025 17:48
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 17:30
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 17:21
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 17:21
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...