
Bola.net - - Joko Susilo menegaskan belum membutuhkan sosok pemain anyar untuk bergabung dengan timnya. Pelatih Arema FC ini menyebut penambahan pemain bukan hal paling urgen bagi timnya saat ini.
"Saya pikir, penambahan pemain bukanlah hal penting," ujar Joko Susilo.
"Mau tambah pemain, mau dikurangi, itu urusan nanti," sambungnya.
Pelatih yang karib disapa Gethuk ini menyebut saat ini ada hal yang lebih penting bagi timnya. Hal tersebut adalah meningkatkan performa Dendi Santoso dan kawan-kawan.
"Terpenting sekarang adalah bagaimana tim yang ada saat ini bisa berada di level yang kami inginkan," tuturnya.
Sebelumnya, Arema FC disebut bakal melakukan perubahan komposisi pemain mereka jelang bergulirnya kompetisi Liga 1 2018. Klub berlogo singa mengepal ini dikabarkan bakal menambah amunisi mereka dengan merekrut satu lagi pemain.
Saat ini, Arema sendiri masih berkesempatan menambah pemain. Pasalnya, dari slot 30 pemain, mereka baru mengisi 29 di antaranya.
Lebih lanjut, Gethuk mengakui bahwa saat ini kondisi anak asuhnya belum berada di level yang diinginkan. Ia menyebut, level para pemainnya harus ditingkatkan karena lawan yang akan mereka hadapi juga tak bisa dipandang sebelah mata.
"Lihat tim-tim yang katanya calon juara liga. Ini yang harus kami jadikan patokan dan meningkatkan performa," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 18 November 2025 06:45 -
Amerika Latin 18 November 2025 06:30 -
Bola Indonesia 18 November 2025 04:37 -
Bola Indonesia 18 November 2025 04:17 -
Bola Indonesia 18 November 2025 04:14 -
Liga Italia 18 November 2025 00:54
MOST VIEWED
- Indonesia Jadi Tuan Rumah Asian Champions League 2025
- RESMI: Rizky Ridho Perpanjang Kontrak di Persija Jakarta hingga 2028, Ngebet Juara BRI Super League
- Surat Terbuka Rizky Ridho Usai Bertahan di Persija Jakarta hingga 2028: Salah Satu Kontrak Pemain Terbaik yang Pernah Ada
- Rizky Ridho Masukkan Klausul Bermain ke Luar Negeri di Kontrak Baru Persija Jakarta hingga 2028
HIGHLIGHT
- 6 Alasan Mengapa Manchester United Bisa Jadi Penan...
- Juventus Resmi Pecat Igor Tudor, Ini 5 Kandidat Pe...
- 7 Rekan Satu Tim di Timnas yang Pernah Bertikai He...
- 4 Striker Terbaik Versi Harry Kane, Nama Thierry H...
- Real Madrid Siap Cuci Gudang? 4 Pemain Ini Bisa Pe...
- 3 Pemain Terbaik Versi Zlatan Ibrahimovic: Messi N...
- Terancam Gagal ke Piala Dunia, 6 Pemain Inggris In...













:strip_icc()/kly-media-production/medias/5415605/original/081676100_1763381795-Longsor_Banjarnegara.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5415754/original/045037400_1763421619-1000767372.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5415565/original/060807600_1763378230-IMG_2884.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5386096/original/014747300_1760954212-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5415670/original/028166400_1763387888-Ketua_SBMI_Sukabumi__Jejen_Nurjanah.jpg)

