
Bola.net - - Persiba Balikpapan akan tampil tanpa beban saat menghadapi Persela Lamongan, Minggu (5/11). Sebab apapun hasil pertandingan tersebut tidak akan mengubah nasib Beruang Madu yang sudah dipastikan terdegradasi musim depan.
"Jadi kami akan bermain lepas, tidak akan terbebani sehingga pemain pun bisa memberikan yang terbaik untuk tim," ungkap Pelatih Persiba, Hariyadi dalam jumpa pers, Sabtu (4/11).
Namun sekalipun pertandingan sudah tidak ada pengaruh apapun terhadap tim asal Kalimantan Timur tersebut, Hariyadi memastikan bahwa pihaknya akan tetap menampilkan komposisi terbaik. Pantang baginya menjadikan pertandingan sebagai ajang percobaan.
"Jadi kami tidak akan coba-coba, jadi sejak awal saya tidak akan mencoba-coba masalah komposisi pemain, jadi pemain yang siap itu yang disiapkan di sini," imbuhnya.
"Tanpa tiga pemain yang absen, yang lain dalam kondisi siap, jadi kita sudah siap-siap. Jadi kita tampilkan komposisi yang terbaik," tegasnya.
Hariyadi menegaskan, pihaknya akan berusaha meraih hasil terbaik sekalipun kemenangan juga tidak akan berpengaruh apapun terhadap timnya. Yang pasti, Persiba akan tetap serius melewati dua pertandingan.
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 2 Januari 2026 17:38Persija Jakarta vs Persijap: Tim Tamu Menatap Laga Berat di SUGBK
-
Bola Indonesia 1 Januari 2026 14:33
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 2 Januari 2026 20:57 -
Liga Italia 2 Januari 2026 20:35 -
Liga Italia 2 Januari 2026 20:10 -
Liga Spanyol 2 Januari 2026 19:57 -
Liga Italia 2 Januari 2026 19:15 -
Liga Italia 2 Januari 2026 18:29
MOST VIEWED
- Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
- BRI Super League: Eliano Reijnders Memukau Sebagai Gelandang Bertahan Persib Bandung
- Rekor 4 Laga Terakhir Persib vs Klub Thailand Jelang Duel Ratchaburi di 16 Besar AFC Champions League Two
- Pengamat Analisis Peluang Persib Melawan Ratchaburi di 16 Besar ACL 2, Maung Bandung Punya Kans Besar Lolos ke Perempat Final
HIGHLIGHT
- 3 Pemain Terbaik Dunia Versi Luka Modric: Lamine Y...
- 5 Pemain yang Bisa Dibidik Liverpool di Januari Ji...
- Salah hingga Drogba, 7 Pemain Terhebat yang Tak Pe...
- 4 Pelatih yang Bisa Diboyong Chelsea jika Enzo Mar...
- 10 Pemain dengan Gaji Termahal di Piala Afrika 202...
- 4 Opsi Transfer Darurat Manchester United Usai Bru...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5461292/original/031296200_1767359805-Bareskrim_Polri_tangkap_para_tersangka_judi_online.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5461305/original/049932700_1767363922-Pelaku_pencurian_di_Sukabumi.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5189152/original/018925300_1744761187-IMG-20250415-WA0035.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5461293/original/009610600_1767360216-WhatsApp_Image_2026-01-02_at_20.20.28.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5461230/original/003419400_1767348852-IMG_7216.jpeg)

