
"Semua tim di grup ini memiliki kekuatan yang setara," ujar Bambang Nurdiansyah pada
"Semua juga masih memiliki peluang yang sama untuk bisa lolos dari grup ini," sambungnya.
PS Polri sendiri berada di Grup B Piala Bhayangkara 2016 ini. Di grup yang digelar di Stadion Dipta Gianyar ini, Robertino Pugliara dan kawan-kawan, bakal menghadapi klub-klub papan atas macam Arema Cronus, Persija Jakarta, Persipura Jayapura dan Bali United.
Pada pertandingan pertama, PS Polri bakal menghadapi tim yang diasuh Bambang Nurdiansyah pada Piala Jenderal Sudirman lalu, Persija Jakarta. Pertandingan ini akan digelar pada Sabtu (19/03) sore.
Sementara itu, Banur -sapaan karib Bambang Nurdiansyah- menyebut tantangan bagi anak asuhnya adalah jadwal yang padat. Namun, pelatih kawakan ini tak khawatir.
"Yang penting kita pintar dalam mengatur kondisi pemain," tandasnya. (den/dzi)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 12 November 2021 10:29
Cerita di Balik Penunjukan RD sebagai Pelatih RANS Cilegon FC
LATEST UPDATE
-
Asia 22 Oktober 2025 22:57
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:47
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:46
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 22:31
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 22:28
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:09
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...